Kode Mata KuliahMT2204 / 4 SKS
Penyelenggara137 - Teknik Material / FTMD
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahStruktur, Sifat, dan Pemrosesan KeramikStructure, Properties and Processing of Ceramics
Bahan Kajian
  1. Pendahuluan, Sejarah dan Definisi Keramik
  2. Struktur Keramik Keramik secara umum, Silikat dan gelas, Karbon, Cacat pada keramik
  3. Struktur mikro keramik
  4. Diagram fasa dan sintering
  5. Sifat Keramik: Mechanical, Electrical, Magnetic, Optical
  6. Pengenalan pemrosesan keramik
  7. Preparasi bahan baku keramik
  8. Karakterisasi serbuk keramik
  9. Teknik pembentukan keramik
  10. Finishing dan QC
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mampu mengidentifikasi permasalahan yang berkaitan dengan material keramik dan menentukan pemrosesan yang tepat untuk mengolahnya.
    2. Mampu memecahkan permasalahan yang berkaitan dengan permasalahan dalam fabrikasi material keramik.
    3. Mampu mengevaluasi desain material keramik, baik dalam karakterisasi akhir maupun quality control.
    4. Mampu berperan secara efektif sebagai anggota ataupun ketua dalam tim dalam presentasi akhir mata kuliah keramik ini.
      Metode PembelajaranTatap muka di kelas dan tutorial materi kuliah
      Modalitas PembelajaranLuring, sinkron, dan mandiri
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianUTS, UAS, tugas dan kuis
      Catatan Tambahan