Kode Mata KuliahMG4037 / 2 SKS
Penyelenggara125 - Teknik Metalurgi / FTTM
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahBiokorosi dan BiodeteriorasiBiocorrosion & Biodeterioration
Bahan Kajian
  1. Pengantar biokorosi dan biodeteriorasi
  2. Aspek mikroba pada biokorosi dan biodeteriorasi
  3. Biofilm dan biofouling
  4. Material dan sistem rentan terhadap biokorosi dan biodeteriorasi
  5. Mekanisme biokorosi dan biodeteriorasi
  6. Mekanisme biokorosi dan biodeteriorasi Pencegahan dan pengendalian biokorosi dan biodeteriorasi
  7. Kontrol biodeteriorasi
  1. Overview of biocorrosion and biodeterioration
  2. Microbial aspects of biocorrosion and biodeterioration
  3. Biofilms and biofouling
  4. Materials and systems susceptible to biocorrosion and biodeterioration
  5. Mechanisms of biocorrosion and biodeterioration
  6. Prevention and control of biocorrosion and biodeterioration
  7. Biodeterioration control
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Memiliki pengetahuan dan pemahaman konsep dan aplikasi biokorosi dan biodeteriorasi untuk mengevaluasi, mencegah, dan meminimasi biokorosi dan biodeteriorasi yang terjadi pada sistem dan material yang berharga.
  2. Mampu mendemonstrasikan dan mengevaluasi metode dan teknik untuk menpelajari biokorosi dan biodeteriorasi serta strategi dalam pencegahan atau pengurangan biokorosi serta kontrol biodeteriorasi.
  3. Memiliki pemahaman dan kemampuan untuk mengevaluasi mengenai peran keinsinyuran metalurgi dalam lingkup global, ekonomi, ekologi, dan sosial.
  4. Membuktikan kemampuan berkomunikasi meliputi presentasi, menulis laporan, dan melakukan debat ilmiah terkait topik biokorosi dan biodeteriorasi.
  5. Membuktikan kemampuan bekerja dalam tim.
  1. Have knowledge and understanding of the concepts and applications of biocorrosion and biodeterioration to evaluate, prevent, and minimize biocorrosion and biodeterioration that occurs in valuable systems and materials.
  2. Able to demonstrate and evaluate methods and techniques for studying biocorrosion and biodeterioration and strategies for preventing or reducing biocorrosion and controlling biodeterioration.
  3. Have an understanding and ability to evaluate the role of metallurgical engineering in the global, economic, ecological, and social scope.
  4. Demonstrate communication skills including presentations, writing reports, and conducting scientific debates on the topic of biocorrosion and biodeterioration.
  5. Demonstrate the ability to work in a team.
Metode PembelajaranKegiatan proses belajar dalam kelas Kegiatan penugasan terstrukturClassroom Learning Activities Structured Assignment Activities
Modalitas PembelajaranKombinasi ceramah dan diskusi, pembelajaran mandiri dari literatur atau video, pembelajaran berbasis masalah, tugas mandiri, kuis rutin bersama, dan pembelajaran kooperatif.Combination of lectures and discussions, self-study from literature or videos, problem-based learning, independent tasks, regular quizzes, and cooperative learning.
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianUjian Tengah Semester (UTS) Ujian Tengah Semester (UAS) Tugas Mandiri Kuis atau Komponen Penilaian LainnyaMid-Semester Exams (UTS) End-of-Semester Exams (UAS) Independent Tasks Quizzes or Other Assessment Components
Catatan Tambahan