Kode Mata KuliahPB5014 / 3 SKS
Penyelenggara226 - Teknik Geotermal / FTTM
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahEksplorasi Geokimia GeotermalGeochemistry for Geothermal Exploration
Bahan Kajian
  1. Peranan kimia dalam eksplorasi sistem geotermal.
  2. Pengenalan jenis, komposisi, asal dan distribusi fluida geotermal.
  3. Pengaruh proses boiling, pencampuran dan kondensasi pada komposisi fluida geotermal.
  4. Memprediksi temperatur reservoar berdasarkan komposisi air dan gas.
  5. Pengetahuan tentang isotop stabil yang digunakan pada sistem geotermal.
  6. Membahas tentang geokimia tanah dan memprediksi pembentukan scaling dan korosi pada pipa produksi.
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mahasiswa mengetahui berbagai tipe fluida geotermal berdasarkan analisa kimia fluida.
    2. Mahasiswa dapat menginterpretasi kondisi reservoar geotermal dan menginterpretasi proses yang dialami fluida geotermal selama perjalanannya ke permukaan.
    3. Mahasiswa dapat memprediksi proses yang akan berlangsung bila fluida geotermal dieksploitasi.
    4. Mahasiswa dapat memprediksi terbentuknya skaling saat fluida reservoir mengalir ke permukaan.
    5. Mahasiswa mengetahui cara memplot data isotop 18O dan 2H dan menginterpretasi data isotop stabil.
    6. Mahasiswa mengetahui cara pengambilan sampel gas dan analisa laboratorium untuk mengetahui komposisi kimia gas secara kuantitatif.
    7. Mahasiswa mengetahui cara pengambilan sampel dan analisa laboratorium untuk mengetahui komposisi kimia air, serta menguji kelayakan hasil analisa kimia.
      Metode PembelajaranKuliah, diskusi, kerja mandiri, kerja kelompok
      Modalitas PembelajaranPembelajaran aktif, diskusi, penugasan mandiri, penugasan kelompok
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianUjian tertulis, karya tulis, presentasi. Nilai akhir = 40% UAS + 40% UTS + 20% TugasFinal score = 40% UAS + 40% UTS + 20% Assignment
      Catatan Tambahan