Kode Mata KuliahIS5006 / 2 SKS
Penyelenggara257 - Pengelolaan Infrastruktur Air Bersih dan Sanitasi / FTSL
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahPengelolaan Sistem PersampahanSolid Waste System Planning
Bahan Kajian
  1. Karakteristik sampah di negara berkembang
  2. Konsep pengelolaan persampahan dan isu-isu terkini yang terkait
  3. Sistem pewadahan, pengumpulan, transfer dan pengangkutan
  4. Pengelolaan sampah di daerah semi-urban dan bantaran sungai
  5. Sektor informal dalam penerapan 3R
  6. Partisipasi/pelibatan masyarakat
  7. Pengolahan sampah yang tepat guna
  8. Kunjungan lapangan ke lokasi TPA tertentu yang dipilih
  9. Teknologi pengomposan
  10. Insinerator sederhana
  11. Perencanaan TPA regional
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mahasiswa mampu memahami dan mengidentifikasi lebih komprehensif dalam melihat permasalahan persampahan di kota-kota negara berkembang baik dari sudut teknis maupun non teknis.
    2. Mahasiswa mampu mengevaluasi sistem persampahan di suatu wilayah.
    3. Mahasiswa mampu merancang sistem pengelolaan sampah dengan berbagai skenario.
    4. Mahasiswa mampu memutuskan atau memilih sistem pengelolaan sampah yang terbaik dan aplikatif dengan pertimbangan teknis maupun non teknis termasuk skema pembiayaan
      Metode PembelajaranDiskusi kelompok, tugas, studi kasus, survei lapangan, kuliah tamu
      Modalitas PembelajaranLuring, sinkron, dan mandiri/kelompok
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianUTS (%), UAS (%), dan Tugas (%)
      Catatan Tambahan