Kode Mata KuliahGD6105 / 2 SKS
Penyelenggara251 - Teknik Geodesi dan Geomatika / FITB
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahKomunikasi GeospasialGeospatial Communication
Bahan Kajian
  1. R2 Penginderaan Jauh
  2. R3 Sistem Informasi Geografis (SIG)
  3. U1 Komunikasi
  1. R2 Remote Sensing
  2. R3 Geographic Information System (GIS)
  3. U1 Communication
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mampu menganalisis informasi geospasial dengan sistematis
  2. Mampu mengevaluasi konsep dan implementasi dari permasalahan dan solusi
  3. Mampu mengevaluasi teknologi geospasial dan implementasinya
  4. Mampu menganalisis geospasial dan menyajikan secara tulisan dan lisan
  5. Mampu mempresentasikan pengetahuan, analisis dan evaluasi berdasarkan inovasi metode
  6. Mampu mempertahankan perspektif yang digunakan dalam analisis dan evaluasi
  1. Able to analyze geospatial information systematically
  2. Able to evaluate the concept and implementation of problems and solutions
  3. Able to evaluate geospatial technology and its implementation
  4. Able to analyze geospatial and present in writing and orally
  5. Able to present knowledge, analysis and evaluation based on method innovation
  6. Able to maintain the perspective used in analysis and evaluation
Metode PembelajaranPembelajaran Berbasis Pengetahuan, Pembelajaran Berbasis PermasalahanLecturer Centered Learning (Knowledge Based Learning), Student Centered Learning (Problem Based Learning)
Modalitas PembelajaranLuring, SinkronOffline, Synchronous
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianTertulis (Esai), Lisan (Presentasi), Tugas (Laporan)Written (Essay), Oral (Presentation), Assignments (Report)
Catatan Tambahan