Kode Mata KuliahGD5209 / 3 SKS
Penyelenggara251 - Teknik Geodesi dan Geomatika / FITB
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahGeo BIMGeo BIM
Bahan Kajian
  1. R2 Pengindraan Jauh 
  2. R3 Sistem Informasi Geografis (SIG) 
  3. R5 Pemodelan dan Analisis Data Spasial 
  4. R6 Pemetaan 
  5. R9 Kadaster 
  6. R10 Pemodelan 3D 
  7. R11 Sistem Referensi 
  8. U1 Komunikasi 
  9. U2 Berpikir kritis, Penyelesaian Masalah, Pengambilan Keputusan 
  10. U3 Literasi data dan analisis 
  11. U4 Kerjasama Tim dan Kepemimpinan 
  12. U5 Sikap professional dan tanggung jawab etik 
  13. U8 Manajerial 
  1. R2 Remote Sensing
  2. R3 Geographic Information System (GIS)
  3. R5 Spatial Modeling and Data Analysis
  4. R6 Mapping
  5. R9 Cadastre
  6. R10 3D Modeling
  7. R11 Reference System
  8. U1 Communication
  9. U2 Critical thinking, Problem Solving, Decision Making
  10. U3 Data literacy and analysis
  11. U4 Teamwork and Leadership
  12. U5 Professional attitude and ethical responsibility
  13. U8 Managerial
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mampu menyusun dan mengimplementasikan Metode Integrasi BIM dengan GIS.
  2. Mampu merencanakan dan memformulasikan visualisasi BIM dalam sebuah fenomena geografik.
  3. Mampu memformulasikan dan mengimplementasikan metode analisis spasial dalam BIM.
  4. Mampu memformuliskan dan mengmplementasikan interoperabilitas BIM dalam berbagai platform.
  5. Mampu merencanakan dan memformulasikan teknologi Geo BIM dalam sebuah kawasan terbangun.
  6. Mampu merencanakan dan memformulasikan teknologi Geo BIM dalam manajemen kebencanaan.
  7. Mampu merencanakan dan memformulasikan teknologi Geo BIM dalam sebuah manajemen fasilitas.
  8. Mampu merencanakan dan memformulasikan teknologi Geo BIM dalam penglolaan lingkungan berkesinambungan.
  1. Able to develop and implement BIM Integration Methods with GIS.
  2. Able to plan and formulate BIM visualization in a geographic phenomenon.
  3. Able to formulate and implement spatial analysis methods in BIM.
  4. Able to formulate and implement BIM interoperability in various platforms.
  5. Able to plan and formulate Geo BIM technology in a built-up area.
  6. Able to plan and formulate Geo BIM technology in disaster management.
  7. Able to plan and formulate Geo BIM technology in a facility management.
  8. Able to plan and formulate Geo BIM technology in sustainable environmental management.
Metode PembelajaranPembelajaran Berbasis Pengetahuan, Pembelajaran Berbasis KasusLecturer Centered Leadning (Knowledge Based Leaning), Student Centered Learning (Case-Based Learning)
Modalitas PembelajaranLuring, SinkronOffline, Synchronous
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianTertulis (Uraian, Esai), Lisan (Presentasi), Tugas (Laporan)Written (Description, Essay), Oral (Presentation), Assignments (Report)
Catatan Tambahan