Kode Mata KuliahAS6212 / 3 SKS
Penyelenggara203 - Astronomi / FMIPA
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahBintang GandaBinary Stars
Bahan Kajian
  1. Kinematika dan dinamika Bintang Ganda: Parameter orbit, persamaan lingkaran dan elips.
  2. Fisis Bintang Ganda : Light travel effect, Kurva Cahaya, Kurva kecepatan radial.
  3. Bintang Ganda Visual dan Bintang Ganda Astrometri.
  4. Bintang Ganda Spektroskopi dan Bintang Ganda Gerhana.
  5. Evolusi Bintang Ganda Dekat: Lingkup Roche, Hantaran Massa dan selubung bersama.
  6. Bintang Ganda Dekat dengan komponenen normal.
  7. Bintang Ganda Dekat dengan komponen terdegenerasi.
  1. Kinematics and dynamics of binary Stars: Orbital parameters, circular and elliptic equations.
  2. Physics of binary stars: Light travel effect, light curve, radial velocity curve
  3. Visual and astrometric binary stars
  4. Spectroscopic and eclipsing binary stars
  5. Evolution of close binary stars: Roche lobe, mass transfer, common envelope
  6. Close binary with normal component
  7. Close binary with degenerate component
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mahasiswa memahami pentingnya mempelajari bintang ganda.
  2. Mahasiswa mampu memilih tools yang tepat untuk menganalisis data pengamatan yang diperoleh dari Bintang Ganda.
  3. Mahasiswa mampu menelaah Bintang Ganda dan menuangkan dalam suatu skema penelitian berbasis pengamatan.
  1. Students understand the importance of binary stars study
  2. Students are able to choose the right tools to analyze observation data obtained from Binary Stars.
  3. Students are able to study binary stars and put it into an observation-based research scheme.
Metode PembelajaranCeramah, diskusi, praktek komputasi.Lecture, discussion, computational practical work
Modalitas PembelajaranSinkron/Luring.Synchronous
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianTugas/UTS/UAS.Asiignment / mid semester exam / end semester exam
Catatan Tambahan