Kode Mata KuliahTG5016 / 3 SKS
Penyelenggara223 - Teknik Geofisika / FTTM
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahPemodelan SeismikSeismic Modeling
Bahan Kajian
  1. Metode pencitraan (imaging) bawah permukaan dengan menggunakan metode ray-based (Kirchhoff).
  2. Implementasi metode beda hingga (finite difference) untuk menghitung persamaan eikonal.
  3. Solusi numerik persamaan gelombang pada media akustik dengan menggunakan metode beda hingga.
  4. Implementasi metode migrasi reverse-time. Pemanfaatan reverse-time untuk menghitung gradien (adjoint-state method) dengan menggunakan metode optimisasi seperti Newton-based method dan BFGS.
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mahasiswa memahami pencitraan (imaging) bawah permukaan dengan menggunakan metode ray-based (Kirchhoff).
    2. Mahasiswa memahami solusi numerik persamaan gelombang pada media akustik dengan menggunakan metode beda hingga.
    3. Mahasiswa dapat mengimplementasikan metode beda hingga (finite difference) untuk menghitung persamaan eikonal.
    1. understand subsurface imaging using ray-based methods (Kirchhoff).
    2. understand the numerical solution of the wave equation in acoustic media using the finite difference method.
    3. implement the finite difference method to calculate eikonal equations.
    Metode PembelajaranKuliah di kelas, tugas individu, presentasi, penugasan di kelasLectures in class, individual assignments, presentations, assignments in class
    Modalitas PembelajaranLuring, Bauran, DaringOffline, Hybrid, Online
    Jenis NilaiABCDE
    Metode PenilaianTugas, Kuis, UTS, UASTugas, Kuis, UTS, UAS
    Catatan Tambahan