Kode Mata KuliahTG6031 / 3 SKS
Penyelenggara223 - Teknik Geofisika / FTTM
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahGeodinamika dan SeismotektonikGeodynamics and Seismotectonics
Bahan Kajian
  1. Rekahan pada batuan brittle: teori dan konsep, studi eksperimen kekuatan batuan, efek tekanan pori pada rekahan batuan, transisi material brittle ke plastis
  2. Rock Friction: teori dan konsep, pengamatan eksperimen untuk friksi batuan, stick slip dan stable sliding; Mekanika pensesaran: framework mekanika, pembentukan dan perambatan patahan, patahan dan struktur batuan, kekuatan and rheologi dari patahan, morfologi patahan and efek mekanik dari heterogenitas batuan; Mekanika gempabumi: Teori dan latar belakang, quantifikasi kejadian gempabumi, sekuen gempabumi, mekanik dari interaksi gempabumi Gempabumi dan Seismotectonik: Siklus deformasi kerak, model perulangan gempabumi, analisis seismotectonik, comparative seismotectonics, dan studi patahan seismic dan aseismic.
  3. Rock Friction: teori dan konsep, pengamatan eksperimen untuk friksi batuan, stick slip dan stable sliding
  4. Mekanika pensesaran: framework mekanika, pembentukan dan perambatan patahan, patahan dan struktur batuan, kekuatan and rheologi dari patahan, morfologi patahan and efek mekanik dari heterogenitas batuan
  5. Mekanika gempabumi: Teori dan latar belakang, quantifikasi kejadian gempabumi, sekuen gempabumi, mekanik dari interaksi gempabumi Gempabumi dan Seismotectonik: Siklus deformasi kerak, model perulangan gempabumi, analisis seismotectonik, comparative seismotectonics, dan studi patahan seismic dan aseismic.
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mahasiswa memiliki pemahaman yang kuat pada mekanisme yang terjadi pada sumber gempa yang berbeda.
      Metode PembelajaranCeramah, Case Based Learning, Praktik, Self Learning, Diskusi Kelompok, Tanya Jawab, Small Group Discussion, Demonstrasi, Discovery Learning, Role Play
      Modalitas PembelajaranDaring/Bauran/Luring, Sinkron/Asinkron, Mandiri/Kelompok
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianTugas/Kuis, Ujian Tengah Semester, Ujian Akhir SemesterQuiz, UTS, UAS
      Catatan Tambahan