Kode Mata Kuliah | EP1209 / 2 SKS |
---|
Penyelenggara | 180 - Teknik Tenaga Listrik / STEI |
---|
Kategori | Kuliah |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Dasar Pemrograman | Basics of Programming |
---|
Bahan Kajian | - Dasar pemrograman
- Berpikir komputasi
- Dekomposisi
- Aplikasi
| - Fundamentals of Programming
- Computational Thinking
- Decomposition
- Application
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mahasiswa mengenal dan memahami semua pemikiran, istilah, tools yang dipakai dalam menyelesaikan persoalan melalui pembuatan progam.
- Mahasiswa mengenal kelas-kelas persoalan dan kelas-kelas programmer dan kelas-kelas program.
- Mahasiswa mengenal teknik-teknik yang dibutuhkan dalam memrogram dan mempraktekkan dengan skala kecil
- Mahasiswa mampu mengkode program sederhana berskala kecil dan persoalan umum.
| - Students recognize and understand all the concepts, terms, and tools used in solving problems through programming.
- Students recognize classes of problems, classes of programmers, and classes of programs.
- Students recognize the techniques needed in programming and practice them on a small scale.
- Students are able to code simple small-scale programs and common problems.
|
---|
Metode Pembelajaran | Ceramah, Diskusi, Tugas, Praktikum | Lectures, Discussions, Assignments, Laboratory Exercises |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring, Sinkron | Offline, Synchronous |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | UTS, UAS, Tugas, Kuis, Laporan | Midterm Exam, Final Exam, Assignments, Quiz, Report |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|