Kode Mata KuliahSI6228 / 4 SKS
Penyelenggara250 - Teknik Sipil / FTSL
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahRekayasa Gempa Geoteknik LanjutAdvanced Geotechnical Earthquake Engineering
Bahan Kajian
  1. Aplikasi gerak tanah untuk perancangan bangunan gedung dan infrastruktur
  2. Kajian ulang seismologi
  3. Kajian ulang teori probabilitas total dan deagregasi
  4. Kajian ulang dinamika struktur
  5. Kajian ulang respons spektrum dan standar terkait
  6. Kombinasi ceramah, diskusi kelompok, dan studi kasus
  7. Kajian ulang parameter gerak tanah
  8. Pengukuran dan pengolahan gerak tanah
  9. Pemilihan dan modifikasi gerak tanah dan standar terkait
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya untuk perancangan gedung dan infrastruktur tahan gempa
    2. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks dalam perancangan gedung dan infrastruktur tahan gempa
    3. Memiliki kemampuan untuk merancang sistem, proses-proses, ataupun komponen-komponen Teknik Sipil yang kompleks sesuai kebutuhan dalam perancangan gedung dan infrastruktur tahan gempa
      Metode PembelajaranKombinasi ceramah, diskusi kelompok, dan studi kasus
      Modalitas PembelajaranBauran sinkron dan asinkron
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianKuis, Tugas, UTS, UAS
      Catatan Tambahan