Kode Mata KuliahMR3102 / 3 SKS
Penyelenggara144 - Manajemen Rekayasa / FTI
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahSistem Rantai NilaiValue Chain System
Bahan Kajian
  1. Value, value creation and value delivery
  2. Rantai suplai dan rantai nilai
  3. Strategi kompetisi dan keunggulan kompetitif perusahaan
  4. Komponen aktivitas rantai nilai: aktivitas primer dan pendukung (Inbound logistics, operations, marketing and sales, outbound logistics, services, infrastructure and human resource management)
  5. Kompetensi inti dan struktur rantai nilai
  6. Organisasi dan performansi rantai nilai
  7. Analisis rantai nilai internal perusahaan
  8. Analisis integrasi vertikal
  9. Sistem rantai suplai dan manajemen operasi
  10. Penciptaan nilai melalui rantai suplai
  11. Rantai nilai industri
  12. Perancangan sistem rantai nilai
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mahasiswa dapat menerapkan konsep, prinsip dan metoda untuk memberikan rekomendasi strategi dan keputusan yang sesuai untuk sistem rantai nilai berdasarkan permasalahan dan konteksnya
    2. Mahasiswa dapat merancang struktur sistem rantai nilai strategik yang sesuai dengan konteks permasalahannya.
      Metode PembelajaranCeramah; Diskusi; Studi Kasus; Problem Based Learning; Online Learning
      Modalitas PembelajaranLuring; Daring Asinkron
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianUTS; UAS; Tugas
      Catatan Tambahan