Kode Mata KuliahTI3105 / 2 SKS
Penyelenggara134 - Teknik Industri / FTI
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahSistem ProduksiProduction System
Bahan Kajian
  1. Kerangka Analisis Sistem Produksi
  2. Sistem Produksi Tepat Waktu
  3. Theory of Constraint: teknik Drum-Buffer-Rope (DBR) dan penerapan Optimal Production Theory (OPT)
  4. Load Oriented Manufacturing Control (LOMC) System
  5. Sistem Jaringan Produksi
  6. Sistem produksi berbasis proyek
  7. Enterprise Resource Planning
  8. Supply Chain Management
  9. Dasar Lean Maufacturing
  10. Sistem Produksi Berbasis Pesanan (Make To Order)
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mahasiswa mampu merancang dan mengoperasikan sistem perencanaan dan pengendalian produksi berbasis sistem produksi tepat waktu
    2. Mahasiswa mampu merancang dan mengoperasikan sistem perencanaan dan pengendalian produksi berbasis theory of constraint/ drum-buffer-rope / opt
    3. Mahasiswa mampu merancang dan mengoperasikan sistem perencanaan dan pengendalian produksi berbasis proyek
    4. Mahasiswa mampu merancang dan mengoperasikan distribusi dengan pendekatan distribution requirements planning (DRP) dan fair share allocation (FSA).
    5. Mahasiswa mampu memahami sistem perencanaan dan pengendalian produksi dengan bantuan ERP
      Metode PembelajaranKuliah, Diskusi, Studi KasusLecture, Discussion, Case Study
      Modalitas PembelajaranSinkron, AsinkronSynchronous, Asynchronous
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianUTS, UAS, TugasMid-term Test, Final Test, Assignments
      Catatan Tambahan