Kode Mata KuliahRN5001 / 4 SKS
Penyelenggara249 - Ilmu dan Rekayasa Nuklir / FMIPA
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahSistem Energi NuklirNuclear Energy Systems
Bahan Kajian
  1. Pengantar pembangkitan energi dari reaksi nuklir.
  2. Karakteristik energi nuklir.
  3. Penampang lintang reaksi fisi, kekritisan reaktor, dan kontrol reaktor.
  4. Pendahuluan reaktor fisi, hidrolika panas dan keselamatan.
  5. Reaksi fusi serta karakter pembangkitan energi.
  6. Fisika plasma dan pendekatan untuk mencapai energi fusi termonuklir terestrial
  7. Konsep Accelerator Driven System, akselerator, dan sistem terkait
  8. Research based learning sistem energi nuklir
  1. Introduction to energy generation from nuclear reactions.
  2. Characteristics of nuclear energy.
  3. Fission reaction cross sections, reactor criticality, and reactor control.
  4. Introduction to fission reactors, thermal hydraulics and safety.
  5. Fusion reactions and energy generation characteristics.
  6. Plasma physics and approaches to achieving terrestrial thermonuclear fusion energy
  7. Concept of Accelerator Driven System, accelerators, and related systems
  8. Research based learning on nuclear energy systems
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mahasiswa mampu memahami prinsip dasar sistem energi nuklir serta karakteristiknya.
  2. Mahasiswa mampu memahami berbagai jenis aplikasi energi nuklir, kelebihan dan tantangannya.
  3. Mahasiswa mampu bekerja dalam kelompok dan berpikir kreatif dalam mencari informasi serta memecahkan tantangan sebuah sistem energi nuklir.
  1. Students are able to understand the basic principles of nuclear energy systems and their characteristics.
  2. Students are able to understand various types of nuclear energy applications, their advantages and challenges.
  3. Students are able to work in groups and think creatively in searching for information and solving the challenges of a nuclear energy system.
Metode PembelajaranCeramah, diskusi, pembelajaran berbasis riset/masalah/studi kasus, presentasiLectures, discussions, research/problem/case study based learning, presentations
Modalitas PembelajaranLuring, daring, hybrid, sinkron, asinkronOffline, online, hybrid, synchronous, asynchronous
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianKuis, Tugas, UTS, UASQuizzes, Assignments, UTS, UAS
Catatan Tambahan