Kode Mata KuliahFK3245 / 1 SKS
Penyelenggara116 - Farmasi Klinik dan Komunitas / SF
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahPraktikum Dasar Farmasi KlinikLaboratory Practical on Basics of Clinical Pharmacy
Bahan Kajian
  1. Pelayanan farmasi klinik dalam wawancara Sejarah obat dan rekonsiliasi obat
  2. Cara Dispensing Obat yang Baik
  3. Pemantauan Terapi Obat (PTO) pada berbagai kasus penyakit kronis
  4. Praktek Pemberian Informasi Obat kepada Masyarakat
  5. Praktek Pelayanan farmasi klinik di rumah sakit
  6. Praktek Pelayanan farmasi klinik di puskesmas/apotek
  1. Clinical pharmacy services in medication history interviews and reconciliation
  2. Good Drug Dispensing Practices
  3. Drug Therapy Monitoring (DTM) in various chronic diseases
  4. Practice of Providing Drug Information to the Public
  5. Clinical Pharmacy Services Practice in Hospitals
  6. Clinical Pharmacy Services Practice in Puskesmas (public health center)/Pharmacies
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mampu mendemonstrasikan komunikasi efektif pada proses wawancara sejarah obat, rekonsiliasi obat, pemantauan terapi obat dan pelayanan informasi obat
  2. Mampu menjelaskan aplikasi Cara Dispensing Obat yang Baik (CDOB)
  3. Mampu memilih obat berdasarkan konsep pengobatan rasional dan pertimbangan khasiat, keamanan, ekonomi
  1. Able to demonstrate effective communication in the process of medication history interviews, drug reconciliation, drug therapy monitoring, and drug information services
  2. Able to explain the application of Good Dispensing Practices (GDP)
  3. Able to select drugs based on the concept of rational treatment and considerations of efficacy, safety, and economy
Metode PembelajaranStudi kasus, diskusi kelompokCase studies, group discussions
Modalitas PembelajaranVisual, auditorial, kinestetik. Praktikum dilaksanakan secara luringVisual, auditory, kinesthetic. Practicals conducted offline
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianRubrik penilaian praktikum, ujian akhir (mini OSCE), dan tugasPracticum assessment rubric, final exam (mini OSCE), and assignment
Catatan Tambahan