Kode Mata Kuliah | GL5012 / 3 SKS |
---|
Penyelenggara | 220 - Teknik Geologi / FITB |
---|
Kategori | Kuliah |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Geologi Struktur 3D | Advanced Structural Geology |
---|
Bahan Kajian | - Konsep dasar geologi struktur modern
- Pembentukan Cekungan dan bentuk deformasi
- Aplikasi metoda geologi struktur modern
| - Basic concepts of modern structural geology
- Basin formation and deformation form
- Application of modern structural geology methods
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Memahami konsep Continuum Mechanics dipergunakaan secacra meluas dalam ilmu kebumian.
- Mampu menerapkan geologi struktur sebagai ilmu aplikasi di dalam industri baik itu dalam bidang energi maupun endapan mineral ekonomi.
| - Understand the concept of Continuum Mechanics used widely in earth science.
- Able to apply structural geology as an application science in industry both in the field of energy and economic mineral deposits.
|
---|
Metode Pembelajaran | KBL (Knowledge Based Learning): Mahasiswa diberi bahan kajian yang diharapkan dapat meningkatkan pengetahuannya, melalui kegiatan seperti ceramah, menonton video. Tepat untuk kuliah yang CPMK-nya mementingkan kognitif.
PBL (Problem Based Learning): Mahasiswa dihadapkan pada suatu masalah, dan mencari solusinya dengan mengaplikasikan BK. Tepat untuk kuliah yang CPL-nya mengandung pemecahan masalah (problem solving).
CBL (Case Based Learning): Mahasiswa dihadapkan pada kondisi nyata di Masyarakat / dunia, dan menanggapinya dengan memilih solusi terbaik menggunakan BK. Perlu digunakan untuk kuliah yang CPL-nya mementingkan pengambilan keputusan secara subyektif (etika, profesinalisme, dll.). | KBL (Knowledge Based Learning): Students are given study materials that are expected to improve their knowledge, through activities such as lectures, watching videos. Suitable for lectures whose course learning objective emphasizes cognitive.
PBL (Problem Based Learning): Students are faced with a problem, and find a solution by applying study materials. Suitable for lectures whose learning outcomes contains problem solving.
CBL (Case Based Learning): Students are faced with real conditions in society / the world, and respond to them by choosing the best solution using study materials. Needs to be used for lectures whose learning outcomes emphasizes subjective decision making (ethics, professionalism, etc.). |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring: Pengajar dan mahasiswa bertemu langsung di suatu Lokasi, misalnya kelas, laboratorium, maupun lapangan.
Sinkron: Pengajar dan Mahasiswa bertemu pada saat yang sama dan dapat saling berinteraksi secara langsung. | Offline: Teachers and students meet directly at a location, such as a classroom, laboratory, or field.
Synchronous: Teachers and students meet at the same time and can interact with each other directly. |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | Uraian: Soal memberi pertanyaan dengan jawaban terbuka, dijawab dengan mengisi.
Praktik: Mahasiswa dihadapkan pada alat/situasi nyata dan melakukan prosedur baku untuk bekerja pada kondisi tersebut | Description: The questions give questions with open answers, answered by filling in the blanks.
Practice: Students are faced with real tools/situations and carry out standard procedures to work in those conditions |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|