Kode Mata Kuliah | GL5031 / 2 SKS |
---|
Penyelenggara | 220 - Teknik Geologi / FITB |
---|
Kategori | Kuliah |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Geokimia Eksplorasi | Exploration Geochemistry |
---|
Bahan Kajian | - Sistem Geokimia dan Dispersi di Kedalaman
- Distribusi unsur di mineral & bat. Beku, asosiasi geokimia & provinsi metalogenik
- Pathfinder, indikator, unsur target, nilai anomali & latar-belakang
- Pengertian & pengenalan dispersi
- Mekanisme dispersi: difusi, aureole, leakage
- Dispersi skala lokal & regional
- Sistem Geokimia dan Dispersi di Permukaan
- Pelapukan kimia & fisika, biologi
- Peranan air, sistem pH-Eh
- Adsorpsi & mobilitas unsur
- Proses pelapukan & pembentukan soil
- Klasifikasi soil
- Kesetimbangan kimia di permukaan
- Pola dispersi & variasi keberadaan anomali
- Eksplorasi Mineral
- Latar belakang & survai orientasi
- Pola kontaminasi & provinsi geokimia
- Nilai anomali, ambang & latarbelakang
- Metoda percontohan & interpretasi : batu, soil/tanah, BLEG, air, gas, vegetasi.
- Metoda percontohan dan interpretasi: sedimen sungai, mineral berat.
- Pengolahan data : Penentuan nilai ambang, anomali, interpretasi, teknis penyajian data - Responsi/studi kasus
- Geokimia dalam Sistem Alterasi
- Alterasi & kehadiran mineral lempung
- Peran suhu, pH-Eh, pola substitusi & hasilnya
- Responsi/studi kasus
- Geokimia dalam Sistem Panas Bumi
- Sistem kimia panasbumi
- Alterasi dan gejala permukaan
- Metoda penyontohan, analisis & interpretasi
- Responsi kasus di beberapa lapangan panasbumi
- Limbah dan Pencemaran :
- Pengertian limbah & pencemaran
- Sumber limbah dan batasan pencemaran
- Indikasi & dampak pencemaran air dan tanah
| - Geochemical Systems and Dispersion at Depth
- Elemental distribution in minerals & rocks. Frozen, geochemical associations & metallogenic provinces
- Pathfinder, indicators, target elements, anomaly & background values
- Definition & introduction of dispersion
- Dispersion mechanism: diffusion, aureole, leakage
- Local & regional scale dispersion
- Geochemical Systems and Surface Dispersion
- Chemical & physical weathering, biological
- Role of water, pH-Eh system
- Adsorption & elemental mobility
- Weathering process & soil formation
- Soil classification
- Chemical equilibrium at the surface
- Dispersion pattern & variation in anomaly presence
- Mineral Exploration
- Background & orientation survey
- Contamination pattern & geochemical province
- Anomaly, threshold & background values
- Demonstration & interpretation methods: rock, soil, BLEG, water, gas, vegetation.
- Demonstration and interpretation methods: river sediments, heavy minerals.
- Data processing: Determination of threshold values, anomalies, interpretation, data presentation techniques - Response / case study
- Geochemistry in Alteration Systems
- Alteration & presence of clay minerals
- The role of temperature, pH-Eh, substitution patterns & their outcomes
- Response/case study
- Geochemistry in Geothermal Systems
- Geothermal chemical system
- Alteration and surface symptoms
- Modeling, analysis & interpretation methods
- Case response in several geothermal fields
- Waste and Pollution:
- Definition of waste & pollution
- Effluent sources and pollution limits
- Indications & impacts of water and soil pollution
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mampu memahami dan menjelaskan sejarah perkembangan eksplorasi geokimia inorganik serta konsep lingkungan geokimia primer dan sekunder, termasuk proses pengayaan epigenetik dan supergen, pelapukan batuan, dan sistem dispersi unsur.
- Mampu menerapkan prinsip-prinsip dasar eksplorasi geokimia dalam penggunaan pathfinder dan identifikasi anomali kandungan unsur.
- Mampu mengidentifikasi dan menganalisis aspek-aspek geokimia panasbumi dan polusi lingkungan yang berkaitan dengan eksplorasi geokimia.
- Mampu melakukan teknik sampling geokimia pada soil dan aliran sungai serta menginterpretasi data geokimia yang diperoleh dari hasil sampling.
| - Able to understand and explain the historical development of inorganic geochemical exploration and the concept of primary and secondary geochemical environments, including epigenetic and supergene enrichment processes, rock weathering, and elemental dispersion systems.
- Able to apply the basic principles of geochemical exploration in the use of pathfinders and identification of elemental content anomalies.
- Able to identify and analyze aspects of geochemical geothermal and environmental pollution related to geochemical exploration.
- Able to perform geochemical sampling techniques in soil and river flow and interpret geochemical data obtained from sampling results.
|
---|
Metode Pembelajaran | KBL (Knowledge Based Learning): Mahasiswa diberi bahan kajian yang diharapkan dapat meningkatkan pengetahuannya, melalui kegiatan seperti ceramah, menonton video. Tepat untuk kuliah yang CPMK-nya mementingkan kognitif.
PBL (Problem Based Learning): Mahasiswa dihadapkan pada suatu masalah, dan mencari solusinya dengan mengaplikasikan BK. Tepat untuk kuliah yang CPL-nya mengandung pemecahan masalah (problem solving). | KBL (Knowledge Based Learning): Students are given study materials that are expected to improve their knowledge, through activities such as lectures, watching videos. Suitable for lectures whose course learning objective emphasizes cognitive.
PBL (Problem Based Learning): Students are faced with a problem, and find a solution by applying study materials. Suitable for lectures whose learning outcomes contains problem solving. |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring: Pengajar dan mahasiswa bertemu langsung di suatu Lokasi, misalnya kelas, laboratorium, maupun lapangan.
Daring: Pengajar dan mahasiswa bertemu di dunia maya melalui berbagai media seperti video conference, chat.
Sinkron: Pengajar dan Mahasiswa bertemu pada saat yang sama dan dapat saling berinteraksi secara langsung.
Asinkron: Pengajar memberikan pengajarannya dalam bentuk tulisan/gambar, audio, maupun video agar dapat diikuti mahasiswa kapan saja, dan interaksi dilakukan melalui tanya jawab tak langsung. | Offline: Teachers and students meet directly at a location, such as a classroom, laboratory, or field.
Online: Teachers and students meet in cyberspace through various media such as video conferences, chats.
Synchronous: Teachers and students meet at the same time and can interact with each other directly.
Asynchronous: Teachers provide their teaching in the form of writing/pictures, audio, or video so that students can follow them at any time, and interaction is carried out through indirect questions and answers. |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | Presentasi: Mahasiswa melakukan presentasi di depan audiens lain, dan menjawab pertanyaan
Uraian: Soal memberi pertanyaan dengan jawaban terbuka, dijawab dengan mengisi.
Pilihan: Soal memberi pertanyaan dengan jawaban terbatas yang dipilih mahasiswa | Presentation: Students make presentations in front of other audiences, and answer questions
Description: The questions give questions with open answers, answered by filling in the blanks.
Multiple Choice: Questions provide questions with limited answers that students can choose from. |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|