Kode Mata KuliahSD7074 / 3 SKS
Penyelenggara370 - Ilmu Seni Rupa dan Desain / FSRD
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahKarya Desain dan Kriya TerpakaiDesign and Craft Works in Use
Bahan Kajian
  1. Studi proses mock-up dan prototipe cepat, mengujinya secara fungsional, lalu melakukan iterasi desain berbasis temuan uji hingga prototipe siap dan andal.
  1. Study the mock-up process and rapid prototype, test it functionally, then iterate the design based on test findings until the prototype is ready and reliable.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mampu memvalidasi kebutuhan pengguna berbasis bukti, mengembangkan dan menguji prototipe karya desain/kriya terpakai secara iteratif, serta mendokumentasikan dan mempertanggungjawabkan keputusan desain secara akademik dengan mempertimbangkan estetika, keberlanjutan, dan kelayakan produksi.
  1. Able to validate user needs using evidence, develop and test applied design/craft prototypes iteratively, and document and academically justify design decisions while considering aesthetics, sustainability, and production feasibility.
Metode PembelajaranStudi KasusCase Study
Modalitas PembelajaranSinkronik dan asinkronikSynchronous and asynchronous
Jenis NilaiPass/Fail
Metode PenilaianKriteria penilaian dengan bobot/akumulatif (weighted)Assessment criteria with weighting/accumulative (weighted)
Catatan Tambahan