Kode Mata KuliahSD7077 / 2 SKS
Penyelenggara370 - Ilmu Seni Rupa dan Desain / FSRD
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahSeni Rupa, Desain, Kriya dan KebudayaanFine Art, Design, Craft and Culture
Bahan Kajian
  1. Kajian Kritis Seni, Desain, dan Budaya
  1. Critical Studies in Art, Design, and Culture
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mampu merumuskan masalah riset orisinal tentang relasi seni–desain–budaya, menganalisisnya secara kritis berbasis bukti dengan metode riset lanjut yang tervalidasi, menghasilkan kontribusi ilmiah (kerangka/temuan/rekomendasi) yang dapat dipertanggungjawabkan, serta mengomunikasikannya secara etis dan refleksif dalam publikasi/presentasi doktoral.
  1. Able to formulate an original research problem on the art–design–culture nexus, critically analyze it using evidence with validated advanced research methods, produce defensible scholarly contributions (frameworks/findings/recommendations), and communicate the results ethically and reflexively in doctoral publications/presentations.
Metode PembelajaranDiskusi dan presentasiDiscussion and presentation
Modalitas PembelajaranBauran sinkron dan asinkronHybrid Synchronous and Asynchronous
Jenis NilaiPass/Fail
Metode PenilaianKriteria penilaian dengan bobot/akumulatif (weighted)Assessment criteria with weighting/accumulative (weighted)
Catatan Tambahan