Kode Mata KuliahKI7012 / 3 SKS
Penyelenggara305 - Chemistry / FMIPA
KategoriFinal Project / Thesis / Dissertation
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahUjian KualifikasiQualification Examination
Bahan Kajian
  1. Komunikasi tertulis
  2. Komunikasi lisan
  3. Etika akademik
  4. Literasi digital dan AI
  5. Filasafat ilmu pengetahuan
  6. Metodologi penelitian
  7. Penguasaan materi penelitian
  8. Analisis dan interpretasi data
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mampu menunjukkan pemahaman konsep dasar maupun wawasan dalam bidang ilmu yang ditekuninya yang tercermin dari kemampuan menjawab pertanyaan dalam diskusi di ujian kualifikasi dengan baik
    2. Mampu menyusun resume berupa essay singkat terkait penelusuran literatur yang mendasari penelitiannya
    3. Mampu mempresentasikan hasil penelusuran literatur dan penelaahan referensi secara komprehensif yang menunjang penelitian yang akan dilakukan.
    4. Mampu menyiapkan presentasi yang baik terkait topik yang sudah dipelajari
    5. Menunjukkan etika ilmiah yang baik dalam mempresentasikan hasil penelaahan literatur maupun dalam menjawab pertanyaan dalam ujian kualifikasi.
      Metode PembelajaranStudi literatur, presentasi mandiri, diskusi, studi kasus
      Modalitas PembelajaranLuring Sinkron Daring Asinkron
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianPenilaian Kuliah didasarkan pada hasil penilaian oleh tim penguji dan tim pembimbing pada ujian kualifikasi. Penilaian diberikan sesuai rubrik indicator kinerja pada Dokumen Kurikulum Program Doktor Kimia FMIPA – ITB merujuk pada Tabel 8.2 – 8.5, yaitu: • Angka 1 = sangat buruk (Nilai < 40); • Angka 2 = buruk/unsatisfactory (40 ≤ Nilai < 55); • Angka 3 = cukup/developing (55 ≤ Nilai < 70); • Angka 4 = baik/satisfactory (70 ≤ Nilai < 85); • Angka 5 = sangat baik/exemplary (Nilai ≥ 85). Indeks Nilai: A ≥ 4,0; 3,5 ≤ AB < 4,0; 3,0 ≤ B < 3,5; 2,5 ≤ BC < 3,0 2,0 ≤ C < 2,5; 1,5 ≤ D < 2,0; E < 1,5
      Catatan Tambahan