Kode Mata KuliahFI4122 / 3 SKS
Penyelenggara102 - Physics / FMIPA
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahMetode Kuantum untuk MaterialQuantum Methods for Materials
Bahan Kajian
  1. Simetri dan aplikasi dalam material
  2. Struktur atom, molekul dan zat padat
  3. Model elektron bebas
  4. Model tight-binding
  5. Transisi logam-isolator
  6. Korelasi elektron: interaksi Coulomb dan pertukaran
  7. Sistem elektron banyak: metode Hartree-Fock dan teori fungsional kerapatan
  8. Level Landau
  9. Efek Hall kuantum
  10. Superkonduktivitas
  1. Symmetry and applications in materials
  2. Structure of atoms, molecules and solids
  3. Free electron model
  4. Tight-binding model
  5. Metal-insulator transition
  6. Electron correlation: Coulomb interactions and exchange
  7. Many-electron systems: the Hartree-Fock method and density functional theory
  8. Landau Levels
  9. Quantum Hall effect
  10. Superconductivity
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mampu memahami perangkat teori dan teknik untuk menggambarkan fenomena yang terjadi dalam skala elektronik
  2. Mampu memahami pendekatan yang diterapkan dalam peranti lunak simulasi material
  3. Mampu memahami istilah yang relevan dan lazim digunakan dalam penggambaran sifat bahan
  1. Able to understand theoretical devices and techniques to describe phenomena that occur on an electronic scale
  2. Able to understand the approach applied in material simulation software
  3. Able to understand terms that are relevant and commonly used in describing the properties of materials
Metode Pembelajaran"Ceramah Pembelajaran berbasis masalah Praktek hands-on""Lecture Problem-based learning Hands-on practice"
Modalitas PembelajaranLuring SinkronSynchronous Offline
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianTugas, Ujian Tengah Semester, Ujian Akhir SemesterAssignments, Midterm Exams, Final Semester Exams
Catatan TambahanMKPB