Bahan Kajian | - Penentuan topik tugas akhir
- Penentuan latar belakang penelitian
- Penentuan tujuan penelitian
- Penetapan ruang lingkup
- Penyusunan metodologi penelitian
- Perumusan dan penentuan kriteria penelitian
- Studi literatur
- Perancangan percobaan atau simulasi
- Pembahasan hasil percobaan atau simulasi
- Pengambilan kesimpulan
- Saran penelitian lanjutan
| - Determination of thesis topic
- Determination of research background
- Determination of research objectives
- Definition of scope
- Preparation of research methodology
- Formulation and determination of research criteria
- Literature review
- Design of experiments or simulations
- Discussion of experimental or simulation results
- Drawing conclusions
- Recommendations for further research
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Menunjukkan pemahaman dan membuktikan kemampuan bertindak atas dasar etika profesional, integritas, dan tanggung jawab.
- Menunjukkan kesadaran akan kebutuhan dan membuktikan keterlibatan untuk belajar secara mandiri dan selama seumur hidup.
- Memiliki kemampuan untuk menerapkan pengetahuan matematika, ilmu pengetahuan alam, dan rekayasa dalam mengevaluasi suatu proses tertentu.
- Memiliki pengetahuan dan kemampuan untuk mengolah mineral, mengolah dan meningkatkan kualitas batubara, mengekstrak dan memurnikan logam, mendaur ulang logam, memadukan logam, membentuk logam, melakukan perlakuan panas terhadap logam, dan mengendalikan korosi logam, serta mengevaluasi keseluruhan proses tersebut.
- Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasi, dan memecahkan permasalahan keteknikan dalam batasan-batasan tertentu.
- Memiliki kemampuan untuk merencanakan dan melakukan percobaan dan menggunakan teknik terkini untuk memecahkan permasalahan keteknikan dan yang berhubungan dengan keahlian.
- Membuktikan pengetahuan dan pemahaman mengenai peran keinsinyuran dalam lingkup global, ekonomi, ekologi, dan sosial.
- Memiliki kemampuan berkomunikasi meliputi presentasi, menulis laporan, dan melakukan debat ilmiah untuk mengevaluasi suatu proses tertentu.
| - Demonstrate understanding and prove the ability to act based on professional ethics, integrity, and responsibility.
- Show awareness of the need for and prove involvement in self-directed and lifelong learning.
- Have the ability to apply mathematical knowledge, natural sciences, and engineering to evaluate a specific process.
- Have the knowledge and ability to process minerals, enhance coal quality, extract and refine metals, recycle metals, alloy metals, shape metals, perform heat treatment on metals, control metal corrosion, and evaluate the entire process.
- Have the ability to identify, formulate, and solve engineering problems within specific constraints.
- Have the ability to plan and conduct experiments and use modern techniques to solve engineering problems and related expertise.
- Demonstrate knowledge and understanding of the role of engineering in global, economic, ecological, and social contexts.
- Have communication skills including presentation, report writing, and scientific debate to evaluate a specific process.
|
---|
Modalitas Pembelajaran | Projek mandiri, percobaan mandiri, penulisan skripsi, seminar, dan ujian sidang tugas akhir. | Independent Projects, independent experiments, thesis writing, seminars, and final thesis defense examination |
---|