Kode Mata Kuliah | TA6110 / 4 SKS |
---|
Penyelenggara | 221 - Mining Engineering / FTTM |
---|
Kategori | Lecture |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Manajemen Eksplorasi | Exploration Management |
---|
Bahan Kajian | - Pendahuluan
- Penemuan Endapan
- Pemodelan Endapan
- Perencanaan Eksplorasi
- Ekonomi Eksplorasi
- Manajemen Sumberdaya
- Pengambilan Keputusan
- Cut-off Grade
- Proyek Eksplorasi
- Studi Kelayakan
- Review Peraturan-Peraturan Pertambangan
- Studi Kasus
|
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mahasiswa dapat menjelaskan pentingnya suatu filosofi dalam eksplorasi mineral; serta bagaimana cara penemuan endapan terutama tentang human creativity.
- Mahasiswa dapat menyusun metoda dalam membuat model endapan, desain eksplorasi yang sesuai, pemilihan metoda dan teknologi eksplorasi yang sesuai, perancangan model eksplorasi; serta mencanangkan konsep, strategi, dan desain kegiatan eksplorasi mineral.
- Mahasiswa dapat menentukan resiko dalam eksplorasi dan bagaimana cara mengelolanya; menentukan staffing pada proyek eksplorasi; menentukan kemampuan untuk memutuskan keberlanjutan proyek eksplorasi, serta menentukan cara menilai suatu endapan sesuai dengan kemanfaatan dan pengelolaannya.
- Mahasiswa dapat mencanangkan cara pembuatan proposal eksplorasi dan laporan eksplorasi; menentukan penilaian akhir suatu endapan sebelum kegiatan penambangan; serta menentukan wawasan tentang peraturan yang berlaku
- Mahasiswa dapat mendemonstrasikan tinjauan aspek teknik eksplorasi; serta tinjauan aspek manajemen pengolahan data.
|
|
---|
Metode Pembelajaran | Kuliah, Diskusi, Presentasi, Kerja Mandiri | |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring Sinkron | |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | Tugas 10%, UTS 45%, UAS 45%. | |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|