Kode Mata Kuliah | TA6013 / 2 SKS |
---|
Penyelenggara | 221 - Mining Engineering / FTTM |
---|
Kategori | Lecture |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Eksplorasi Sumberdaya Panas Bumi | Geothermal Resources Exploration |
---|
Bahan Kajian | - Pendahuluan
- Identifikasi Daerah Panas Bumi
- Gunung Api dan Batuan Gunung Api
- Metode Geofisika
- Geokimia
- Hidrokimia
- Geothermometer
- Evaluasi Sumberdaya Panas Bumi
- Lingkungan
|
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mahasiswa mampu mengenali daerah potensi sumberdaya panas bumi; melakukan identifikasi dari foto udata dan satelit untuk keperluan eksplorasi; melakukan pemetaan geologi di daerah volkanik; pemetaan manisvestasi permukaan; pemetaan alterasi.
- Mahasiswa mampu mengenali produk dari gunung api dalam hubungan dengan kemungkinan kimia panas bumi; menentukan daerah potensi sumber daya panas bumi; merancang sampling dan analisa kimia; melakukan penentuan temperatur bawah permukaan; melakukan perhitungan sumberdaya panas bumi.
- Mahasiswa mampu memperkirakan efek eksploitasi panas bumi terhadap lingkungan
|
|
---|
Metode Pembelajaran | Kuliah | |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring Sinkron | |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | Metode penilaian yang dianjurkan | |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|