Kode Mata Kuliah | TA3206 / 3 SKS |
---|
Penyelenggara | 121 - Mining Engineering / FTTM |
---|
Kategori | Lecture |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Hidrologi dan Penyaliran Tambang | Hydrology and Mine Drainage System |
---|
Bahan Kajian | - Pendahuluan : Tujuan penyaliran tambang Daur dan komponen hidrologi Neraca air
- Curah Hujan : Tipe hujan Pengukuran curah hujan Manajemen data curah hujan
- Analisis data hujan : Jenis data hujan Tujuan dan berbagai cara analisis data hujan Perhitungan intensitas hujan rencana.
- Daerah tangkapan hujan (catchment area) dan limpasan : Jenis dan karakteristik catchment area Hubungan hujan dan limpasan - hidrograf
- Penguapan dan infiltrasi : Evaporasi dan evapotraspirasi Infiltrasi Air pada zona tak jenuh Cara pengukuran penguapan dan infiltrasi
- Hidrogeologi dan Karakteristik Akifer : Pengertian akuifer Jenis-jenis akuifer Kondisi geologi pembentuk akuifer Porositas Konduktivitas hidraulik Transmisivitas Koefisien penyimpanan
- Uji akuifer : Uji Akifer Perhitungan uji Akifer
- Ujian Tengah Semester
- Metode penyaliran tambang : Sumber air tambang Problem air tambang Sarana penyaliran
- Perancangan penyaliran tambang : Debit rencana Perhitungan dimensi saluran Perhitungan dimensi sump
- Pompa dan Perancangan sistem perpompaan : Jenis-jenis pompa Hukum pompa Sistem pemompaan
- Pompa dan Perancangan sistem perpompaan : Perhitungan kebutuhan pompa dan pipa.
- Penanganan erosi dan sedimen : Pengertian dan perhitungan erosi Penanganan erosi
- Penanganan erosi dan sedimen : Pengertian dan perhitungan erosi Penanganan erosi
- Aspek Lingkungan : Sed. Pond system and design
- Ujian Akhir Semester : Isu-isu lingkungan lain
|
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mahasiswa akan mampu meneliti data hidrologi.
- Mahasiswa akan mampu memodelkan kondisi hidrologi tambang (skala kecil)
- Mahasiswa akan mampu merancang sistem drainase permukaan tambang (skala kecil)
|
|
---|
Metode Pembelajaran | Kuliah | |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring Sinkron | |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | UTS dan UAS | |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|