Kode Mata KuliahSA2104 / 3 SKS
Penyelenggara158 - Water Resources Engineering and Management / FTSL
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahMekanika TanahSoil Mechanics
Bahan Kajian
  1. S2 Fisika
  2. R8 Desain
  1. S2 Physics
  2. R8 Design
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar tanah seperti komposisi, tegangan efektif, tahanan geser tanah, atau tekanan tanah lateral
  2. Memahami metodologi untuk mengetahui klasifikasi tanah (USCS dan AASHTO) atau gaya lateral tanah (Rankine Theory dan teori lainnya)
  3. Menerapkan data tentang sampel tanah, dan uji tanah atau perilaku permeabilitas tanah di lapangan ke dalam perhitungan studi kasus
  1. Applying basic soil principles such as composition, effective stress, soil shear resistance, or lateral earth pressure
  2. Understand the methodology for determining soil classification (USCS and AASHTO) or soil lateral force (Rankine Theory and other theories)
  3. Applying data on soil samples, and soil tests or soil permeability behavior in the field into case study calculations
Metode PembelajaranStudi Kasus, Pembelajaran kolaboratif, Pembelajaran berbasis masalahCase Study, Collaborative Learning, Problem Based Learning
Modalitas PembelajaranBauran, Sinkron dan Asinkron, Mandiri dan BerkelompokMixed, Synchronous and Asynchronous, Independent and Group
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianUTS 35% UAS 40% Kuis 10% Tugas Mandiri 10% Praktikum 5%Mid-term exam 35% Final exam 40% Quiz 10% Independent assignment 10% Practical work 5%
Catatan Tambahan