Kode Mata KuliahKL3207 / 3 SKS
Penyelenggara155 - Ocean Engineering / FTSL
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahMetode Elemen HinggaIntroduction to Finite Element Method
Bahan Kajian
  1. Pengantar metode elemen hingga
  2. Elemen pegas
  3. Elemen batang
  4. Elemen balok
  5. Elemen hingga untuk fluida
  1. Introduction to finite element method
  2. Spring elements
  3. Rod elements
  4. Beam element
  5. Finite elements for fluids
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mampu menjelaskan pemahaman metode elemen hingga dengan laporan tertulis.
  2. Mampu menyelesaikan permasalahan kelautan dengan pendekatan metoda elemen hingga untuk elemen pegas, rangka batang, elemen balok 1-D, elemen balok 2-D, elemen balok 3-D, dan elemen pelat dengan tegangan konstan.
  3. Mampu menggunakan perangkat lunak komersial yang menggunakan elemen hingga, dalam pemecahan masalah teknik kelautan.
  1. Able to explain the understanding of the finite element method with a written report.
  2. Able to solve marine problems using the finite element method approach for spring elements, trusses, 1-D beam elements, 2-D beam elements, 3-D beam elements, and plate elements with constant stress.
  3. Able to use commercial software that uses finite elements, in solving marine engineering problems.
Metode PembelajaranKuliahLectures
Modalitas Pembelajaran- Dalam hal penyerapan: visual dan pendengaran. - Dalam hal pelaksanaan: sinkron.- In terms of absorption: visual and auditory. - In terms of execution: synchronous.
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianPekerjaan rumah, kuis, ujian tengah semester, diskusi kelas, dan ujian akhirHomework, quiz, midterm exam, class discussion, and final exam
Catatan Tambahan