Kode Mata KuliahBI5202 / 4 SKS
Penyelenggara206 - Biology / SITH
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahBiologi SistemSystems Biology
Bahan Kajian
  1. Sistem gen
  2. Sistem protein
  3. Sistem metabolit
  4. Pensinyalan dan Transkriptom
  5. Bioinformatika
  6. Matematika sistem biologi dan pemodelan matematika
  7. Desain sistem biologis
  8. Sistem populasi
  9. Topik-topik yang sedang berkembang dalam Biologi Sistem: Tumbuhan, Hewan, Mikroba, Lingkungan
  1. Gene system
  2. Protein system
  3. Metabolite system
  4. Signaling and Transcriptome
  5. Bioinformatic
  6. Mathematic of Biological system dan Mathematical modeling
  7. Design of Biological system
  8. Population system
  9. Emerging Topics in Systems Biology: Plant, Animal, Microbes, Environment
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Pemahaman Konsep Teoritis: Mahasiswa dapat menjelaskan konsep dan teori biologi terkait fokus studinya dengan detail dan akurat.
  2. Penerapan Metode Ilmiah: Mahasiswa dapat menerapkan metode ilmiah secara sistematis dalam penyelidikan dan analisis fenomena biologi.
  3. Pemecahan Masalah Kompleks: Mahasiswa dapat menggunakan pendekatan saintifik untuk mengidentifikasi, menganalisis, dan menyelesaikan masalah biologi yang kompleks.
  1. Understanding of Theoretical Concepts: Students can explain biological concepts and theories related to their focus of study in detail and accurately.
  2. Application of Scientific Method: Students can apply the scientific method systematically in the investigation and analysis of biological phenomena.
  3. Complex Problem Solving: Students can use a scientific approach to identify, analyze, and solve complex biological problems.
Metode PembelajaranProses belajar dalam kelas, Penugasan terstruktur, Kegiatan mandiri, Presentasi
Modalitas PembelajaranModa penyerapan: - Visual melalui penyediaan slide dengan visualisasi, gambar, diagram, dsb. - Auditorial melalui penyampaian materi, tanya jawab, dan diskusi - Kinestetik melalui partisipasi aktif di dalam kelas berupa presentasi dan diskusi Moda pelaksanaan : Sinkron dan Asinkron
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianStandar nilai huruf dan nilai indeks sesuai ketentuan akademik ITB (Sistem A, AB, B, BC, C, D, E). Dilakukan secara terpadu untuk menilai: - Aspek pengetahuan melalui tes tulis berupa kuis, UTS, UAS, dan tugas mandiri/kelompok. - Aspek keterampilan melalui presentasi (rubrik) - Aspek sikap melalui keaktifan, kejujuran/plagiarisme, dan kreativitas
Catatan Tambahan