Kode Mata KuliahTL3105 / 3 SKS
Penyelenggara153 - Environmental Engineering / FTSL
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahSewerage dan Drainase BerkelanjutanSustainable Sewerage and Drainage
Bahan Kajian
  1. Analisis Curah Hujan
  2. Analisis Data Hujan
  3. Perhitungan Analisa Data Curah Hujan
  4. Perencanaan Saluran Drainase
  5. Perhitungan dan Perancangan
  6. Pengantar Sistem Penyaluran Air Buangan
  7. Penentuan debit perencanaan air buangan
  8. Penentuan dimensi pipa penyaluran air buangan
  9. Bangunan pelengkap sistem penyaluran air buangan dan drainase
  10. Perhitungan dan desain sistem
  1. Rainfall Analysis
  2. Rain Data Analysis
  3. Rainfall Data Analysis Calculation
  4. Drainage Channel Planning
  5. Calculation and Design
  6. Introduction to Wastewater Distribution System
  7. Determination of wastewater planning discharge
  8. Determination of wastewater pipe dimensions
  9. Complementary buildings for wastewater and drainage systems
  10. System calculation and design
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Kemampuan untuk menerapkan analisis dan sintesis dalam menghasilkan desain rekayasa yang dibutuhkan dalam pelestarian lingkungan dengan mempertimbangkan kesehatan masyarakat, keamanan dan kesejakteraan sekaligus faktor global, budaya, sosial, lingkungan dan ekonomi.
  2. Kemampuan penerapan tanggung jawab etika dan profesi melalui pertimbangan isu penurunan kualitas lingkungan dan dampak suatu teknologi terhadap lingkungan secara lokal, regional, maupun global termasuk aspek sosial dan ekonomi.
  3. Kemampuan bekerja efektif dalam sebuah tim dengan mengedepankan kepemimpinan untuk menciptakan kondisi yang kolaboratif dan menyeluruh dalam menetapkan tujuan, sasaran, dan rencana yang diperlukan dalam mengelola lingkungan untuk pengurangan degradasi dan peningkatan konservasi.
  1. Ability to apply analysis and synthesis in producing engineering designs required in environmental conservation by considering public health, safety and welfare as well as global, cultural, social, environmental and economic factors.
  2. Ability to apply ethical and professional responsibilities through consideration of environmental degradation issues and the impact of a technology on the environment locally, regionally, and globally including social and economic aspects.
  3. Ability to work effectively in a team by prioritizing leadership to create collaborative and comprehensive conditions in setting goals, objectives, and plans required in managing the environment for reduced degradation and increased conservation.
Metode PembelajaranPBL, CBLPBL, CBL
Modalitas PembelajaranLuringOffline
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianUraianEssay
Catatan Tambahan