Kode Mata KuliahAE3104 / 3 SKS
Penyelenggara136 - Aerospace Engineering / FTMD
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahGetaran MekanikMechanical Vibration
Bahan Kajian
  1. Getaran Bebas Sistem Satu Derajat Kebebasan
  2. Getaran Paksa Sistem Satu Derajat Kebebasan
  3. Respon Satu Derajat Kebebasan terhadap Gaya Transien
  4. Sistem 2 Derajat Kebebasan
  5. Sistem Berderajat Kebebasan Lebih dari Dua / Jamak
  6. Sistem Kontinyu dan Dinamika Struktur pada Pesawat Terbang
  7. Pengantar Aeroelastisitas
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mahasiswa mampu memahami latar belakang dan tujuan gerakan osilasi, terminologi getaran, persamaan diferensial biasa orde 2, dan deret Fourier.
    2. Mahasiswa mampu menganalisa getaran bebas dan paksa sistem satu derajat kebebasan.
    3. Mahasiswa mampu memahami respon getaran satu derajat kebebasan akibat gaya transient.
    4. Mahasiswa mampu menganalisis getaran pada sistem dengan dua derajat kebebasan.
    5. Mahasiswa mampu memahami getaran pada sistem banyak derajat kebebasan dan sistem kontinu.
    6. Memberikan mahasiswa pengantar pada fenomena aeroelastisitas.
      Metode PembelajaranTatap muka di kelas
      Modalitas PembelajaranLuring, Sinkron
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianUjian tengah semester, Ujian akhir semester, Tugas
      Catatan Tambahan