Kode Mata KuliahTG5056 / 3 SKS
Penyelenggara223 - Geophysical Engineering / FTTM
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahMonitoring SeismikSeismic Monitoring
Bahan Kajian
  1. Tinjauan identifikasi jenis-jenis gelombang seismik, pengolahan sinyal gelombang seismik, desain akusisi di lapangan, pemodelan seismic ke depan, pemodelan ke belakang termasuk untuk mengetahui kecepatan bawah permukan, dan sebagainya.
  2. Teori dan penerapan ilmu dan teknologi metode seismik (baik seismik aktif dan pasif) untuk memonitor secara kontinyu dan rendah biaya operasional untuk kegiatan-kegiatan produksi minyak dan gas bumi, produksi uap panas dan injeksi fluida pada lapangan geothermal, injeksi CO2 pada kegiatan CCS/CCUS, serta kegiatan-kegiatan lainnya yang akan melibatkan peran geofisika.
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mahasiswa memahami identifikasi jenis-jenis gelombang seismik, pengolahan sinyal gelombang seismik, desain akusisi di lapangan, pemodelan seismic ke depan, pemodelan ke belakang.
    2. Mahasiswa memahami teori dan penerapan ilmu dan teknologi metode seismik (baik seismik aktif dan pasif) untuk memonitor secara kontinyu dan rendah biaya operasional untuk kegiatan-kegiatan produksi minyak dan gas bumi, produksi uap panas dan injeksi fluida pada lapangan geothermal, injeksi CO2 pada kegiatan CCS/CCUS, serta kegiatan-kegiatan lainnya yang akan melibatkan peran geofisika.
      Metode PembelajaranKuliah dari dosen pengampu, kuliah tamu atau mengikuti seminar, praktikum di lapangan dan laboratorium
      Modalitas PembelajaranLuring, Bauran , Daring
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianTugas, UTS, dan UAS
      Catatan Tambahan