Kode Mata KuliahBT6099 / 3 SKS
Penyelenggara211 - Biotechnology / SITH
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahTren dalam Bioteknologi IITrends in Biotechnology II
Bahan Kajian
  1. Bioteknologi Lingkungan dan Keberlanjutan
  2. Bioteknologi dalam Kesehatan dan Kedokteran
  3. Etika dan Regulasi dalam Bioteknologi
  4. Tantangan dan Peluang Masa Depan
  1. Environmental Biotechnology and Sustainability
  2. Biotechnology in Health and Medicine
  3. Ethics and Regulation in Biotechnology
  4. Future Challenges and Opportunities
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mahasiswa mampu menjelaskan konsep bioteknologi lingkungan, serta merancang dan menganalisis solusi bioteknologi untuk masalah lingkungan, termasuk bioremediasi dan pengolahan limbah.
  2. Mahasiswa mampu memahami dan menerapkan teknologi bioteknologi dalam diagnosa medis, pengembangan obat, vaksin, terapi gen, dan bioteknologi regeneratif.
  3. Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menjelaskan isu-isu etika dalam penelitian dan aplikasi bioteknologi, serta memahami regulasi nasional dan internasional yang relevan.
  4. Mahasiswa mampu mengidentifikasi tantangan utama yang dihadapi oleh bioteknologi saat ini dan di masa depan, serta mengembangkan strategi untuk mengatasi tantangan tersebut dan memanfaatkan peluang baru dalam bioteknologi.
  1. Students are able to explain the concept of environmental biotechnology, as well as design and analyse biotechnology solutions for environmental problems, including bioremediation and waste treatment.
  2. Students are able to understand and apply biotechnology technology in medical diagnosis, drug development, vaccine, gene therapy, and regenerative biotechnology.
  3. Students are able to identify and explain ethical issues in biotechnology research and applications, and understand relevant national and international regulations.
  4. Students are able to identify the main challenges faced by biotechnology today and in the future, and develop strategies to overcome these challenges and capitalise on new opportunities in biotechnology.
Metode PembelajaranProses belajar dalam kelas, Penugasan terstrukturStructured assignments, Independent activities
Modalitas PembelajaranModa penyerapan: Auditorial Moda Pelaksanaan: SinkronousModes of absorption: Visual, Auditorial Modes of Execution: Synchronous
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianUTS 35%, UAS 35%; Tugas mandiri 10%, Tugas kelompok dan debat 20%Midterm Exam 35%; Final Exam 35%; Independent Assignments 10%; Group assignments and debate 20%
Catatan Tambahan