Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mahasiswa dapat mengetahui dan menjelaskan pengertian kriya secara umum, sejarah dan hubungannya dengan dunia kriya yang ada di Indonesia serta pengaruh-pengaruh yang terjadi di dalamnya, sehingga membentuk wajah seni/ desain/ kriya Indonesia seperti sekarang
- Karena Indonesia merupakan kawasan yang ada dalam wilayah Dunia Timur, maka mahasiswa harus dapat mengetahui dan menjelaskan pengertian, latar belakang, ciri atau kecenderungan pemikiran/ estetika Timur dan bagaimana perbedaannya dengan ciri atau kecenderungan pemikiran/estetika Barat dan bagaimana pada akhirnya keduanya bertemu dalam banyak sosok kriya Indonesia
- Mahasiswa dapat mengetahui karakteristik, rekam jejak dan pemikiran-pemikiran dalam estetika/ seni Hindu-Buddha, Cina/ Tiongkok, Islam, dan Barat di balik kriya Indonesia, sehingga memahami muasal terbentuknya Kriya Indonesia untuk dapat dijadikan model atau ilham bagi kiat kreatifitas ke depan baik secara teraga maupun tak teraganya
|
|
---|