Kode Mata KuliahDK4072 / 3 SKS
Penyelenggara174 - Visual Communication Design / FSRD
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahEksplorasi dan Eksperimentasi AnimasiAnimation Exploration and Experimentation
Bahan Kajian
  1. Konsep dan teori animasi eksperimental
  2. Prinsip dan teknik animasi non-linear
  3. Eksplorasi bentuk, gerak, dan suara
  4. Media tradisional dan baru dalam animasi
  1. Experimental Animation Concept and Theory
  2. Non-Linear Animation Principle and Technique
  3. Exploration of form, motion, and sound
  4. Traditional and new media in animation
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mampu menganalisis dan mengkritisi karya animasi terdahulu sebagai dasar eksplorasi dalam berkarya
  2. Mampu mengimplementasikan prinsip dan konsep animasi ekperimental dengan beragam teknis dan media dalam produksi animasi pendek sederhana
  3. mampu mendemontrasikan kemampuan dan kreativitas eksplorasi dan ekperimentasi dalam membuat karya animasi eksperimental sederhana dengan beragam media
  4. Mampu memanfaatkan teknologi media yang berkembang dalam produksi animasi eksperimental secara efektif.
  1. Able to analyze and critize animation works as basis for design exploration
  2. Able to implement design and production principle of experimental animation in the production of short animation
  3. Able to demonstrate ability and creativity of exploration and experimentation in a production of shot experimental animation
  4. Able to utilize current media technology effectively in designing and production experimental animation
Metode PembelajaranCeramah/ Kuliah Tamu Diskusi Studi Kasus
Modalitas Pembelajaranhybrid
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianUTS:10% , UAS:10% , Tugas Praktika:75% , Keaktifan: 5%
Catatan Tambahan