Kode Mata Kuliah | SI5241 / 4 SKS |
---|
Penyelenggara | 250 - Civil Engineering / FTSL |
---|
Kategori | Lecture |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Model Simulasi Sistem Transportasi | Simulation Model of Transportation System |
---|
Bahan Kajian | - Identifikasi dan formulasi persoalan rekayasa transportasi
- Etika dan tanggung jawab proferi rekayasa transportasi
- Penerapan pengetahun baru dalam rekayasa transportasi
- Komunikasi efektif dan bekerja sama dalam rekayasa transportasi
|
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mampu merumuskan langkah-langkah dan membangun model simulasi sistem transportasi
- Mampu melakukan analisis dan interpretasi data hasil model simulasi dengan menggunakan kaidah ilmiah
- Mampu mengidentifikasi dan menilai tingkat permasalahan dalam sistem transportasi yang kompleks
- Mampu merumuskan dan mengevaluasi alternatif solusi permasalahan dalam sistem transportasi yang kompleks
- Mampu menggunakan standar teknis terkini untuk menghasilkan alternatif rancangan teknis sistem transportasi
- Mampu mengevaluasi alternatif rancangan teknis untuk merumuskan solusi terbaik
|
|
---|
Metode Pembelajaran | Kombinasi ceramah, diskusi kelompok, dan studi kasus | |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring | |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | Kuis, Tugas, UTS, UAS | |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|