Kode Mata KuliahSI5141 / 4 SKS
Penyelenggara250 - Civil Engineering / FTSL
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahEkonomi TransportasiTransportation Economics
Bahan Kajian
  1. Aspek-aspek Perencanaan Infrastruktur, Lingkup Studi Kelayakan
  2. Dampak proyek, Komponen biaya-manfaat
  3. Value of Money, Analisis biaya-manfaat (CBA), Analisis Kepekaan
  4. Biaya Operasi Kendaraan, Nilai Waktu
  5. Interaksi permintaan-sediaan, Surplus Konsumen dan Surplus Produsen, Elastisitas Permintaan
  6. Transport and development
  7. Planning, Appraisal, Decision making
  8. Financing and Funding of Transport Projects
  9. Inovasi pembiayaan, Kerja Sama Pemerintah - Swasta
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mampu merumuskan langkah-langkah dan melaksanakan tahapan analisis dan studi kelayakan dalam pengembangan sistem transportasi
    2. Mampu menggunakan penilaian teknis dan ekonomis untuk mengambil kesimpulan yang komprehensif terkait kelayakan pengembangan sistem transportasi
    3. Mampu mengidentifikasi dan menilai tingkat permasalahan rencana pengembangan sistem transportasi
    4. Mampu mengevaluasi kelayakan rencana pengembangan transportasi sistem yang kompleks
    5. Mampu mengembangkan kinerja professional dalam menganalisis, meninjau dan memecahkan permasalahan pengembangan transportasi
      Metode PembelajaranKombinasi ceramah, diskusi kelompok, dan studi kasus
      Modalitas PembelajaranLuring
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianKuis, Tugas, UTS, UAS
      Catatan Tambahan