Kode Mata KuliahME3103 / 3 SKS
Penyelenggara128 - Meteorology / FITB
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahMeteorologi TropisTropical Meteorology
Bahan Kajian
  1. Definisi daerah tropis dan ekuatorial dan pentingnya meteorologi tropis
  2. Radiasi tropis: hukum radiasi, intensitas insolasi, radiasi terrestrial, dan keseimbangan radiasi.
  3. Sirkulasi umum, sirkulasi tropis meridional dan zonal, monsun Australasia
  4. Variasi non musiman sirkulasi tropis, peristiwa El Niño / La Niña – Dipol Osean Hindia – Osilasi Selatan – Osilasi Madden and Julian
  5. Variasi harian sirkulasi tropis, angin laut – darat, angin katabatik – anabatik, angin Föhn.
  6. Variasi musiman monsun, siklus monsun tahunan, sistem monsun regional
  7. Atmosfer tropis: penguapan, kelembapan, kondensasi, awan dan hujan tropis
  8. Siklon tropis: lokasi dan syarat pembentukan siklon tropis, angin siklon tropis, temperatur dan kelembapan siklon tropis
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mahasiswa mampu menguraikan sirkulasi yang terjadi di wilayah tropis. (C2)
    2. Mahasiswa mampu menghitung besaran-besaran fisis dengan menggunakan data pengamatan/reanalisis untuk mendeskripsikan fenomena cuaca dan iklim di wilayah tropis. (C3)
    3. Mahasiswa mampu menganalisis berbagai fenomena cuaca dan iklim yang terjadi di wilayah tropis. (C4)
      Metode PembelajaranCeramah Diskusi kelompok Pembelajaran kooperatif Pembelajaran berbasis masalah
      Modalitas PembelajaranLuring Sinkron Bauran/Daring Asinkron
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianKomponen penilaian: Ujian tengah semester (35%), ujian akhir semester (40%), tugas (20%), dan quiz (5%). Skala penilaian: 80-100% A (kompetensi maksimum) 75-80% AB (kompetensi sangat baik) 65-75% B (kompetensi baik) 60-65% BC (kompetensi cukup baik) 55-60% C (kompetensi minimal) 45-54% D (di bawah kompetensi minimum) <45% E (sangat jauh di bawah kompetensi minimum)
      Catatan Tambahan