Kode Mata KuliahKI5083 / 1 SKS
Penyelenggara248 - Chemistry Teaching / FMIPA
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahPraktikum Pengajaran Kimia OrganikLaboratory Works of Educational Organic Chemistry
Bahan Kajian
  1. Percobaan-01: Pemisahan dan Pemurnian Zat Cair: Distilasi dan Titik didih.
  2. Percobaan-02: Keisomeran Geometri: Pengubahan Asam Maleat menjadi Asam Fumarat.
  3. Percobaan-03: Pemisahan & Pemurnian Zat Padat: Reaksi Sikloadisi Diels-Alder dan Retro Diels-Alder
  4. Percobaan-04: Ekstraksi: Isolasi Kafein dari Teh dan Uji Alkaloid.
  5. Percobaan–05: Kromatografi Kolom dan Lapis Tipis: Pemisahan Zat Pewarna Makanan.
  6. Percobaan-06: Hidrokarbon: Sifat dan Reaksi Kimia
  7. Percobaan-07: Alkil Halida: Sifat dan Reaksi Kimia
  8. Percobaan-08: Alkohol dan Fenol: Sifat dan Reaksi Kimia
  9. Percobaan-09: Aldehid dan Keton: Sifat dan Reaksi Kimia
  10. Percobaan-10: Protein dan Karbohidrat: Isolasi Kasein dan Laktosa dari Susu
  11. Percobaan-11: Penentuan Kadar Protein dan karbohidrat Secara spektrofotometri
  1. Experiment-01: Separation and Purification of Liquids: Distillation and Boiling Point.
  2. Experiment-02: Geometric Isomerism: Conversion of Maleic Acid to Fumaric Acid.
  3. Experiment-03: Separation & Purification of Solids: Diels-Alder and Retro Diels-Alder Cycloaddition Reactions.
  4. Experiment-04: Extraction: Isolation of Caffeine from Tea and Alkaloid Test.
  5. Experiment-05: Column and Thin Layer Chromatography: Separation of Food Dyes.
  6. Experiment-06: Hydrocarbons: Properties and Chemical Reactions.
  7. Experiment-07: Alkyl Halides: Properties and Chemical Reactions.
  8. Experiment-08: Alcohols and Phenols: Properties and Chemical Reactions.
  9. Experiment-09: Aldehydes and Ketones: Properties and Chemical Reactions.
  10. Experiment-10: Proteins and Carbohydrates: Isolation of Casein and Lactose from Milk.
  11. Experiment-11: Determination of Protein and Carbohydrate Content by Spectrophotometry.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mahasiswa memiliki pengetahuan dan keterampilan teknik pemisahan dengan teknik distilasi dan rekritalisasi.
  2. Mahasiswa memahami reaksi sikloadisi Diels-Alder melalui spektroskopi infra merah dan NMR
  3. Mahasiswa memiliki pengetahuan dan keterampilan teknik pemisahan melalui metode kromatografi (kolom dan KLT) dan ekstraksi senyawa alam.
  4. Mahasiswa mampu menjelaskan beberapa sifat fisik dan reaksi kimia pada hidrokarbon, alkil halida, alkohol dan fenol, serta aldehid dan keton melalui reaksi kimia.
  5. Mahasiswa memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam mengidentifikasi senyawa makromolekul karbohidrat, asam amino dan protein. Selain itu terampil dalam penentuan kandungan protein dan karbohidrat secara spektrofotometer.
  1. Students have knowledge and skills in separation techniques using distillation and recrystallization.
  2. Students understand the Diels-Alder cycloaddition reaction through infrared and NMR spectroscopy.
  3. Students have knowledge and skills in separation techniques using chromatography methods (column and TLC) and natural compound extraction.
  4. Students are able to explain various physical properties and chemical reactions of hydrocarbons, alkyl halides, alcohols and phenols, as well as aldehydes and ketones through chemical reactions.
  5. Students have knowledge and skills in identifying macromolecular compounds such as carbohydrates, amino acids, and proteins. Additionally, they are skilled in determining protein and carbohydrate content using spectrophotometry.
Metode PembelajaranPraktikumLab Work.
Modalitas PembelajaranLuringOffline
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianPraktikum dan ujianLab work and exam
Catatan Tambahan