Kode Mata Kuliah | PG3204 / 2 SKS |
---|
Penyelenggara | 143 - Food Engineering / FTI |
---|
Kategori | Lecture |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Pengemasan Pangan | Food Packaging |
---|
Bahan Kajian | - Pendahuluan Kuliah: fungsi kemasan
- Kerusakan makanan dan umur simpan
- Kemasan gelas
- Kemasan logam
- Kemasan plastik
- Kemasan kertas
- Kemasan aktif
- Kemasan dengan atmosfer termodifikasi
- Sistem pengemasan dalam industri
- Standar kemasan pangan
- Sustainabilitas dalam kemasan pangan
| - Introduction to lectures: packaging functions
- Food spoilage and shelf life
- Glass packaging
- Metal packaging
- Plastic packaging
- Paper packaging
- Active packaging
- Modified atmosphere packaging
- Packaging systems in the industry
- Food packaging standards
- Sustainability in food packaging
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mahasiswa mampu menjelaskan fungsi dan karakteristik berbagai kemasan pangan
- Mahasiswa mampu menjelaskan kategori dan faktor penyebab kerusakan makanan
- Mahasiswa mampu menjelaskan karakteristik, cara pembuatan dan bentuk dari kemasan berbasis gelas, logam, plastik, dan kertas
- Mahasiswa mampu menjelaskan sistem pengemasan/pengisian serta sistem kemasan aktif and kemasan atmosfer termodifikasi
- Mahasiswa mampu menjelaskan rancangan pengemasan pangan yang sesuai dengan konsep keberlanjutan dan regulasi yang berlaku
| - Students can explain functions and characteristics of various food packaging
- Students can explain the categories and factors that cause food spoilage.
- Students can explain characteristic, production, and form of packaging based of glass, metal, plastic, and paper
- Students can explain packaging/filling systems as well as active packaging and modified atmosphere packaging
- Students can explain food packaging designs that are in accordance with sustainability concept and relevant regulations.
|
---|
Metode Pembelajaran | Pembelajaran kooperatif
Pembelajaran berbasis permasalahan
Diskusi kelompok | Cooperative Learning, Problem-Based Learning, Group Discussions |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring | Offline |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | Ujian, Kuis, Tugas | Exam, Assignment, Quiz |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|