Kode Mata Kuliah | OS3102 / 3 SKS |
---|
Penyelenggara | 129 - Oceanography / FITB |
---|
Kategori | Lecture |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Pasang Surut | Ocean Tide |
---|
Bahan Kajian | - Pengantar: fenomena pasang-surut (pasut) laut, kajian ulang (review) historis tinjauan umum, pengukuran, akusisi dan pengolahan data pasang surut, serta aplikasi praktis komputasi pasut laut
- Gaya Pembangkit Pasang-surut Setimbang :
-Hukum Newton tentang gaya tarik
-Konsep pembangkitan Pasang-surut laut oleh materi luar angkasa
-Konsep pembangkitan Pasang-surut laut oleh bulan dan matahari
-Gaya horizontal dan vertical pembangkit pasang surut
-Analisis gaya pembangkit potensial Pasang-surut Setimbang
- Konsep gaya potensial pembangkit pasut oleh bulan dan matahari :
-Konstituen (komponen harmonik) pasut oleh bulan dan matahari
-Pasut Purnama dan perbani
-Koefisien pasang surut semidiurnal dan diurnal
-Ketaksamaan (inequality) harian pasang-surut
-Definisi waktu
- Analisis Harmonik konstituen pasang surut :
-Konstituen pasang surut astronomis
-Konstituen pasut senyawa (compound tides)
-Konstituen pasut gabungan (over tides)
-Konstituen pasut perairan dangkal (shallow water tidal component/ constituents)
-Muka Rata-rata Laut
-Kerangka Datum
- Peramalan/Prediksi Pasang Surut :
-Superposisi gelombang harmonic pasang-surut
-Perbedaan fasa pasang-surut
- Praktikum (laboratorium computer): Pengolahan dan komputasi (filtering digital dan analisis) data pasut, dan peramalan/ prediksi pasut
|
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mampu memahami konsep pembangkitan Pasang-surut Laut
- Mampu melakukan pengolahan data pasang-surut
- Mampu melakukan analisis harmonik data pasang-surut
- Mampu menjelaskan hasil analisi harmonic data pasang surut
- Mampu melakukan komputasi dan prediksi pasang surut laut
- Mampu menjelaskan metode dan hasil prediksi
- Mampu menyajikan hasil analisis harmonik dan prediksi pasut untuk aplikasi praktis
|
|
---|
Metode Pembelajaran | LCL: KBL, SBL
SCL: PBL, RBL | LCL: KBL, SBL
SCL: PBL, RBL |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring, Daring, Sinkron | Offline, Online, Synchronous, |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | Tertulis: Uraian
Lisan: Presentasi
Tugas: Laporan, Praktik | Written exam: Description
Oral exam: Presentation
Task: Report, Practice |
---|
Catatan Tambahan | Lainnya: Kuis | Other: Quiz |
---|