Kode Mata KuliahOS2005 / 2 SKS
Penyelenggara129 - Oceanography / FITB
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahBudidaya LautMarine Aquaculture
Bahan Kajian
  1. Perikanan global, Definisi Budidaya Air, Biologi Budidaya Air
  2. Desain & Operasional Budidaya Air, Site Selection, Spesies Selection
  3. Pembenihan, Pembibitan, Nutrisi dan Panen
  4. Kualitas Air untuk budidaya, Pemetaan daerah potesi budidaya laut
  5. Contoh Budidaya air: Budidaya Udang, Ikan, Kerang-kerangan
  6. Budidaya air yang berkelanjutan (Polikultur, Sato Umi, IMTA)
  7. Perencanaan Bisnis, How to become enterpreneur
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Memiliki pemahaman dasar tentang perikananglobal, definisi budidaya laut, jenis-jenis budidaya, pemilihan tempat/budidaya dan pemilihan spesies kualitas air
    2. Memiliki pemahaman tentang pembenihan, nutrisi/pakan dan panen serta Kualitas Air untuk budidaya, Pemetaan daerah potesi budidaya laut
    3. Memilki pengetahuan tentang budidaya berkelanjutan dan perencanaan bisnis bidang budidaya
    4. Menyusun hasil analisis secara tertulis dalam bentuk tugas (individu) dan secara lisan dalam bentuk presentasi individu dan atau kelompok.
      Metode PembelajaranLCL: KBL, SBL SCL: PBL, CBLLCL: KBL, SBL SCL: PBL, CBL
      Modalitas PembelajaranLuring, Daring, Sinkron, AsinkronOffline, Online, Synchronous, Asynchronous
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianTertulis: Pilihan, Uraian Tugas: LaporanWritten exam: Multiple choices, description Task: report/ essay
      Catatan TambahanLainnya: KuisOther: Quiz