Kode Mata KuliahOS3105 / 2 SKS
Penyelenggara129 - Oceanography / FITB
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahOseanografi LingkunganEnvironmental Oceanography
Bahan Kajian
  1. Konsep Lingkungan Laut dan Pesisir: Ruang lingkup lingkungan laut dan pesisir, zonasi laut
  2. Dinamis dan Biologis: Jenis parameter laut dan pesisir, proses fisis dan dinamis laut-pesisir
  3. Ekosistem: Mangrove, Terumbu karang, Padang lamun, Rumput laut, Rawa non bakau, Pantai berpasir, Laut dalam
  4. Pencemaran: Ancaman pencemaran laut, dampak dan pengendaliannya.
  5. Sumber Daya Laut dan Lingkungan: perikanan di Indonesia, Overfishing dan Overhunting, Perlindungan pantai secara soft dan hard engineering, energi terbarukan dari laut.
  6. Isu dan Dampak Perubahan Iklim Global: Pengertian Perubahan Iklim, Penyebab Perubahan Iklim, Dampak dan Adaptasi Perubahan Iklim terhadap pesisir dan laut secara umum
  7. Pengelolaan Lingkungan Pesisir dan Laut: Konsep pengelolaan pesisir dan laut terpadu berbasis tataruang.
  8. Hukum dan Regulasi Terhadap Laut dan Pesisir, Metode Perhitungan/valuasi ekonomi, Sosial budaya masyarakat pesisir.
  1. Concept of Marine and Coastal Environment: Scope of marine and coastal environment, marine zoning
  2. Dynamic and Biological: Types of marine and coastal parameters, physical and dynamic processes of marine-coastal
  3. Ecosystems: Mangroves, Coral reefs, Seagrass beds, Seaweed, Non-mangrove swamps, Sandy beaches, Deep sea
  4. Pollution: Threats of marine pollution, impacts and control.
  5. Marine Resources and the Environment: fisheries in Indonesia, Overfishing and Overhunting, Coastal protection through soft and hard engineering, renewable energy from the sea.
  6. Issues and Impacts of Global Climate Change: Definition of Climate Change, Causes of Climate Change, Impacts and Adaptation of Climate Change on Coasts and the Sea in General
  7. Coastal and Marine Environmental Management: The concept of integrated coastal and marine management based on spatial planning.
  8. Laws and Regulations on the Sea and Coast, Economic Calculation/Valuation Methods, Socio-Culture of Coastal Communities.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Menjelaskan konsep lingkungan laut dan pesisir termasuk ekosistem yang ada di laut dan pesisir.
  2. Menjelaskan dinamika laut dan pesisir secara fisis dan biologis
  3. Mendeskripsikan potensi sumber daya alam di lingkungan laut-pesisir sekaligus masalah/bencana yang dapat mempengaruhi lingkungan laut-pesisir
  4. Mengetahui pengelolaan laut dan pesisir berdasarkan hukum dan regulasi yang berlaku, ada sosial budaya masyarakat
  5. Menyusun hasil analisis secara tertulis dalam bentuk tugas (individu) dan secara lisan dalam bentuk presentasi individu dan atau kelompok.
  1. Explains the concept of marine and coastal environments including ecosystems that exist in the sea and coast.
  2. Explaining the dynamics of the sea and coast physically and biologically
  3. Describe the potential of natural resources in the marine-coastal environment as well as problems/disasters that can affect the marine-coastal environment.
  4. Knowing the management of the sea and coast based on applicable laws and regulations, there is social culture in the community
  5. Compile the analysis results in writing in the form of assignments (individual) and orally in the form of individual and/or group presentations.
Metode PembelajaranLCL: KBL SCL: PBL, CBLLCL: KBL SCL: PBL, CBL
Modalitas PembelajaranLuring, Daring, Sinkron, AsinkronOffline, Online, Synchronous, Asynchronous
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianTertulis: Pilihan, Uraian Tugas: LaporanWritten exam: Multiple choices, description Task: report/ essay
Catatan TambahanLainnya: KuisOther: Quiz