Kode Mata KuliahAT5006 / 3 SKS
Penyelenggara227 - Groundwater Engineering / FITB
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahEksplorasi HidrogeologiHydrogeological Exploration
Bahan Kajian
  1. Tahapan eksplorasi dan metoda eksplorasi dan investigasi
  2. Sistem akifer gunung api dan karst batu gamping
  3. Analisis database hidrogeologi
  4. Proposal eksplorasi hidrogeologi
  1. Stages of exploration and methods of exploration and investigation
  2. Volcanic and karst limestone aquifer system
  3. Hydrogeologic database analysis
  4. Hydrogeological exploration proposal
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mahasiswa mampu menerapkan berbagai metoda eksplorasi dan investigasi air tanah serta mengembangkan lebih lanjut analisis hasil pemetaan hidrogeologi.
  1. Students are able to apply various methods of groundwater exploration and investigation and further develop the analysis of hydrogeological mapping results.
Metode PembelajaranLCL : KBL, SBL SCL: PBL, CBL, RBL, PjBLLCL : KBL, SBL SCL: PBL, CBL, RBL, PjBL
Modalitas PembelajaranLuring Sinkron AsinkronOffline Synchronous Asynchronous
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianTertulis: Uraian, Esai Lisan: Presentasi Tugas: Laporan, PraktikWritten: Descriptions, Essays Oral: Presentation Assignment: Report, Practice
Catatan Tambahan