Kode Mata KuliahGL4013 / 2 SKS
Penyelenggara120 - Geological Engineering / FITB
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahGeokimia PetroleumPetroleum Geochemistry
Bahan Kajian
  1. Pendahuluan - Isi kuliah secara umum - Aturan perkuliahan dan ujian - Tujuan kuliah dan Literatur
  2. Kerogen - Definisi dan pembentukan - Komposisi - Efek maturasi/pematangan - Pembentukan hidrokarbon
  3. Teknik Analisis - Pemilihan dan kualitas sampel - Teknik penentuan kekayaan - Pirolisis - Teknik penentuan kematangan material organik - Teknik penentuan tipe material organik
  4. Kematangan - Pirolisis - Optik
  5. Evaluasi Batuan Induk - Pengertian batuan induk - Prinsip evaluasi Interpretasi data kekayaan - Interpretasi data kematangan - Interpretasi tipe material organik - Interpretasi ekspulsi
  6. Latihan interpretasi - Penggunaan isotop - Latihan interpretasi data kerogen batuan induk & tugas Expert Biomarker - Kilas balik kimia organik - Pengertian biomarker - Alkana normal dan isoprenoid - Sterana, untuk petunjuk kematangan dan lingkungan pengendapan - Triterpana, untuk petunjuk kematangan dan lingkungan pengendapan
  7. Geokimia Permukaan. Contoh data geokimia di Indonesia -Latihan dan pembahasan data gabungan kerogen dan biomarker.
  1. Introduction - General lecture content - Lecture and exam rules - Course Objectives and Literature
  2. Kerogen - Definition and establishment - Composition - Maturation effect - Formation of hydrocarbons
  3. Analysis Technique - Sample selection and quality - Wealth determination technique - Pyrolysis - Technique for determining the maturity of organic materials - Organic material type determination technique
  4. Maturity - Pyrolysis - Optics
  5. Parent Rock Evaluation - Definition of parent rock - Evaluation principles Interpretation of wealth data - Interpretation of maturity data - Interpretation of organic material type - Expulsion interpretation
  6. Interpretation exercise - Use of isotopes - Host rock kerogen data interpretation exercise & assignment Biomarkers - Organic chemistry flashback - Definition of biomarkers - Normal alkanes and isoprenoids - Sterana, to instructionsmaturity and deposition environment - Triterpane, for maturity and environmental clues precipitation
  7. Surface Geochemistry. Examples of geochemical data in Indonesia -Exercise and discussion of combined kerogen and biomarker data
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Lulusan mampu menerapkan sains dan desain teknik di bidang geologi untuk menghasilkan temuan sains dan solusi teknik yang memenuhi persyaratan tertentu di bidang geologi yang spesifik
  2. Lulusan mampu mengembangkan dan melakukan metodologi yang sesuai dan sistematis dalam melakukan kajian di bidang geologi.
  3. Lulusan mampu mengumpulkan, menganalisis dan menafsirkan data keilmuan dan keteknikan di bidang geologi.
  4. Lulusan mampu berkomunikasi secara efektif secara lisan dan tertulis kepada berbagai khalayak.
  1. Students are expected to have a basic understanding of the use of geochemistry in oil and gas exploration techniques.
  2. Students are expected to be able to select and validate related data the use of geochemistry in oil and gas exploration techniques.
  3. Students are able to analyze and interpret geochemical data in the following ways Correct
  4. Students are able to communicate with geochemists and other cross-professions, and are able to convey the results of geochemical interpretation effectively to the public. relevant stakeholders
Metode PembelajaranKnowledge Based Leaning. Problem based learningKnowledge Based Leaning. Problem based learning.
Modalitas PembelajaranLuring Daring Sinkron AsinkronOffline Online Synchronous Asynchronous
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianTertutlis: Uraian Tugas: LaporanWritten: Description Tasks: Report
Catatan Tambahan