Kode Mata KuliahEL4043 / 3 SKS
Penyelenggara132 - Electrical Engineering / STEI
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahTeknologi dan Komputasi KuantumQuantum Computation and Technology
Bahan Kajian
  1. Pemrosesan Informasi Kuantum
  2. Komunikasi Kuantum
  3. Komputasi Kuantum
  1. Quantum Information Processing
  2. Quantum Communication
  3. Quantum Computing
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Memformulasikan permasalahan rekayasa dalam konteks kuantum
  2. Menerapkan algoritma kuantum dalam pemecahan masalah rekayasa
  3. Mendesain sirkuit kuantum untuk implementasi komputasi kuantum
  1. Able to formulate engineering problems in a quantum context
  2. Able to apply quantum algorithms in engineering problem solving
  3. Able to design quantum circuits for quantum computing implementations
Metode PembelajaranCeramah, Diskusi, Studi Kasus, Belajar MandiriLectures, Discussions, Case Studies, Independent Study
Modalitas PembelajaranLuring, DaringOffline, Online
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianTugasAssignment
Catatan Tambahan