Kode Mata KuliahII6036 / 4 SKS
Penyelenggara282 - Information System and Technology / STEI
KategoriLecture
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahPengujian Penetrasi Keamanan InformasiInformation Security Penetration Testing
Bahan Kajian
  1. Dasar pengujian penetrasi.
  2. Kerangka kerja pengujian penetrasi (ISSAF, PTES, OWASP, NIST).
  3. Metodologi dan tahapan pengujian penetrasi.
  4. Kakas dan Teknik pengujian penetrasi (SQL injection, XSS, CSRF, Buffer overflow).
  1. Penetration testing basics.
  2. Penetration testing frameworks (ISSAF, PTES, OWASP, NIST).
  3. Penetration testing methodology and stages.
  4. Penetration testing tools and techniques (SQL injection, XSS, CSRF, Buffer overflow).
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Merancang dan melaksanakan pengujian penetrasi pada sistem siber di organisasi menggunakan metode dan teknik yang tepat.
  2. Mengidentifikasi dan menganalisis kerentanan keamanan pada sistem, dan mengusulkan rekomendasi perbaikan keamanan pada sistem yang diuji.
  3. Menyusun laporan hasil pengujian penetrasi dan memberikan rekomendasi mitigasi yang tepat.
  1. Design and execute penetration testing on cyber systems in the organization using appropriate methods and techniques.
  2. Identify and analyze security vulnerabilities in the system, and propose security improvement recommendations for the system under test.
  3. Prepare penetration test results reports and provide appropriate mitigation recommendations.
Metode PembelajaranKuliah, Diskusi, Studi KasusLecture, Discussion, Case study
Modalitas PembelajaranLuring/ bauran sinkron, Daring asinkronSynchronous offline/ hybrid, Asynchronous online
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianTugas, UjianAssignments, Exams
Catatan Tambahan