Kode Mata KuliahFI3101 / 3 SKS
Penyelenggara102 - Fisika / FMIPA
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahMekanika Benda Terdeformasi dan FluidaMechanics of Deformable-Objects and Fluids
Bahan Kajian
  1. Review mekanika Lagrangian (prinsip Hamilton, koordinat umum dan persamaan gerak, kendala)
  2. Mekanika bahan kontinu (sudut pandang Lagrangian dan Eulerian, kinematika material, teorema transportasi Reynolds)
  3. Rotasi benda tegar (sumbu rotasi sembarang, tensor rotasi)
  4. Deformasi (tensor gradien deformasi, tegangan dan regangan)
  5. Hukum-hukum konservasi dalam sudut pandang Eulerian (konservasi massa, konservasi momentum linier dan angular, konservasi energi)
  6. Elastisitas linier
  7. Mekanika fluida (tegangan dan regangan fluida, hukum-hukum konservasi)
  1. Review of Lagrangian mechanics (Hamilton's principle, general coordinates and equations of motion, constraints)
  2. Mechanics of continuous materials (Lagrangian and Eulerian viewpoints, kinematics of materials, Reynolds transport theorem)
  3. Rotation of a rigid body (arbitrary rotation axis, rotation tensor)
  4. Deformation (deformation gradient tensor, stress and strain)
  5. Conservation laws in Eulerian point of view (conservation of mass, conservation of linear and angular momentum, conservation of energy)
  6. Linear elasticity
  7. Fluid mechanics (fluid stress and strain, conservation laws)
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mampu memahami sudut pandang Lagrangian maupun Eulerian untuk memperoleh deskripsi gerak objek kontinu sebagai fungsi ruang dan waktu
  2. Mampu memahami dinamika objek kontinu
  3. Mampu memahami dan menganalisis deformasi benda padat dalam batasan deformasi elastis
  4. Mampu memahami dan menganalisis mekanika fluida melalui konservasi massa, momentum, dan energi
  5. Mampu memahami dan menganalisis stress dan failure pada benda
  6. Mampu melaksanakan eksperimen dalam bidang fisika atau bidang lain terkait fisika, serta dapat mengolah, menganalisis, dan menginterpretasi data yang diperoleh
  7. Mampu memahami dan menganalisis relasi antara stress distribution, strain distribution dan failure yang kemungkinan terjadi secara komprehensif dari seluruh parameter elastik
  1. Able to understand Lagrangian and Eulerian points of view to obtain a description of continuous object motion as a function of space and time
  2. Able to understand the dynamics of continuous objects
  3. Able to understand and analyze the deformation of solid objects within the limits of elastic deformation
  4. Able to understand and analyze fluid mechanics through mass, momentum and energy conservation
  5. Able to understand and analyze stress and failure in objects
  6. Able to carry out experiments in the field of physics or other fields related to physics, and can process, analyze and interpret the data obtained
  7. Able to understand and analyze the relationship between stress distribution, strain distribution and failure that may occur comprehensively from all elastic parameters
Metode PembelajaranKuliah, tutorial, diskusi, kerja kelompok, PBL, RBLLectures, tutorials, discussions, group work, PBL, RBL
Modalitas PembelajaranPra-kuliah, pra-kuis, pembelajaran aktif, tugas, quizPre-lecture, pre-quiz, active learning, assignments, quizzes
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianTugas dan kuis, Ujian Tengah Semester, Ujian Akhir Semester, RBLAssignments and quizzes, Midterm Exam, Final Semester Exam, RBL
Catatan TambahanMKWP