Kode Mata KuliahBA3202 / 2 SKS
Penyelenggara114 - Rekayasa Pertanian / SITH
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahManajemen Agribisnis dan KewirausahaanAgribusiness Management and Entrepreneurship
Bahan Kajian
  1. Konsep dasar Manajemen Agribisnis
  2. Konsep Dasar Kewirausahaan
  3. Menciptakan Ide, Kreativitas, dan Inovasi
  4. Menganalisis Peluang Usaha Baru
  5. Bentuk-Bentuk Usaha dalam Agribisnis
  6. Manajemen Produksi dalam Agribisnis
  7. Manajemen Pemasaran dalam Agribisnis
  8. Supply Chain (Rantai Pasok)
  9. Manajemen Keuangan dalam Agribisnis
  10. Business Plan
  1. Basic Concepts of Agribusiness Management
  2. Basic Concepts of Entrepreneurship
  3. Creating Ideas, Creativity, and Innovation
  4. Analyzing New Business Opportunities
  5. Forms of Business in Agribusiness
  6. Production Management in Agribusiness
  7. Marketing Management in Agribusiness
  8. Supply Chain
  9. Financial Management in Agribusiness
  10. Business Plan
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mampu membuat keputusan berdasarkan tanggung jawab etika profesi dalam memecahkan permasalahan pertanian
  2. Mampu menjelaskan dampak teknologi rekayasa pertanian terhadap kesejahteraan masyarakat, keamanan lingkungan, dan pembangunan berkelanjutan.
  3. Mampu menerapkan kreativitas dan keinovasian untuk memecahkan permasalah di bidang rekayasa pertanian
  4. Mampu menerapkan teori ekonomi dan manajemen di bidang rekayasa pertanian
  5. Mampu merencanakan sistem pertanian berkelanjutan
  6. Mampu melaksanakan dan menyelesaikan sistem pertanian berkelanjutan
  7. Mampu mengevaluasi sistem pertanian berkelanjutan
  1. Able to make decisions based on professional ethical responsibilities in solving agricultural problems.
  2. Able to explain the impact of agricultural engineering technology on community welfare, environmental security, and sustainable development.
  3. Able to apply creativity and innovation to solve problems in the field of agricultural engineering.
  4. Able to apply economic and management theories in the field of agricultural engineering.
  5. Able to plan sustainable agricultural systems.
  6. Able to implement and complete sustainable agricultural systems.
  7. Able to evaluate sustainable agricultural systems.
Metode PembelajaranCeramah, Diskusi kelompok, Pembelajaran berbasis Masalah/Studi KasusLectures, Group Discussions, Problem Based Learning/Case Studies
Modalitas PembelajaranLuring Sinkron, Bauran/Daring AsinkronSynchronous Offline, Asynchronous Mixed/Online
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianKuis, Tugas Kelompok, UTS, UASQuiz, Group Assignment, Mid-Term Exam, Final Exam
Catatan Tambahan