Kode Mata Kuliah | BI2201 / 2 SKS |
---|
Penyelenggara | 106 - Biologi / SITH |
---|
Kategori | Kuliah |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Proyek Biologi Sel dan Molekuler | Cell and Molecular Biology Project |
---|
Bahan Kajian | - Teknik isolasi DNA prokariot atau eukriot
- Teknik isolasi RNA prokariot atau eulariot
- Amplifikasi DNA dengan teknik reverse transcriptase PCR
- Amplifikasi DNA dengan teknik real-time PCR
- Teknik rekayasa genetik pada prokariot
- Teknik rekayasa genetik eukariot
- Teknik isolasi protein
- Teknik pembuatan kultur primer sel hewan
- Teknik sanger sekuensing
- Teknik nanopore sekuensing
|
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Dapat mendemonstrasikan teknik-teknik dasar dalam biologi sel dan molekuler. (CPL 01, CPL 03)
- Dapat menyelesaikan persoalan dasar dalam lingkup biologi sel dan molekuler/ (CPL 03)
- Dapat menggunakan penalaran ilmiah dan kemampuan untuk membuat keputusan yang baik dan bertanggung jawab. (CPL 05)
- Dapat mendemonstrasikan apresiasi terhadap pentingnya keanekaragaman dan sumber daya hayati. (CPL 06)
- Dapat menggunakan komunikasi efektif dalam bahasa Indonesia secara lisan dan tulisan. (CPL 07)
- Dapat menunjukkan kemampuan bekerja dan belajar baik secara mandiri maupun dalam kelompok. (CPL 08)
- Dapat menunjukkan pengetahuan tentang etika, keselamatan, dan isu- isu lingkungan. (CPL 09)
- Dapat menunjukkan kecakapan dalam literasi AI, big data analysis dan kecakapan teknologi lain yang berkaitan dengan Biologi sel dan molekuler. (CPL 10)
- Dapat mengetahui perkembangan terkini dalam lingkup Biologi sel dan molekuler. (CPL 13)
|
|
---|
Metode Pembelajaran | Demontrasi; eksperimen; problem solving; using AI; collaborative learning | |
---|
Modalitas Pembelajaran | Visual, kinestetik, laboratorium | |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | Multiple choice questions;Short answer test; Lab test; Project report; presentation | |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|