Kode Mata KuliahEL5061 / 4 SKS
Penyelenggara232 - Teknik Elektro / STEI
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahTeknologi Pendidikan CerdasSmart Education Technology
Bahan Kajian
  1. Teknik Pembelajaran Berbasis Teknologi
  2. Desain Pembelajaran Berbasis Teknologi
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mampu mengevaluasi integrasi teknologi yang efektif dalam pembelajaran dan pengajaran
    2. Mampu merancang prinsip-prinsip teknologi yang dapat beradaptasi di berbagai aspek pendidikan
      Metode PembelajaranCeramah, Studi kasus, Diskusi, Pembelajaran Berbasis Proyek
      Modalitas PembelajaranLuring sinkron, Bauran/daring asinkron
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianKuis, Tugas, UTS, UAS
      Catatan Tambahan